Bupati Kapuas Hulu: Imlek Punya Makna untuk Memohon Diberi Rahmat Berlimpah di 2023 Ini

Subscribers:
1,120,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=jXF0Svj7zuQ



Duration: 3:01
132 views
1


Perayaan tahun baru Imlek ke 2574 pada tahun 2023, Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan, mengucapkan selamat Imlek dan Cap Go Meh bagi masyarakat yang merayakannya.

"Imlek punya makna untuk memohon diberi rahmat berlimpah pada tahun 2023 ini," ujarnya saat menghadiri tahun baru Imlek di Kecamatan semitau, Sabtu 21 Januari 2023 malam.

Bupati juga mengajak seluruh masyarakat Kapuas Hulu, untuk sama-sama menjaga keamanan, ketertiban dan kenyamanan untuk masyarakat yang merayakannya.

"Terus menjaga hubungan antar agama dan suku, dimana keberagaman adalah aset bersama, sebab itu semua pihak harus harmonis," ucapnya.

Diharapkan semua tokoh masyarakat dan agama di Kapuas Hulu, agar selalu berkomunikasi dengan baik, terkait keamanan dan kenyamanan bersama tetap bisa terjaga di Kapuas Hulu.

"Saya bersama Wakil Bupati tetap selalu mendukung setiap kegiatan keagamaan di wilayah Kabupaten Kapuas Hulu, kami selalu hadir setiap hari raya Natal, Idul Fitri dan Imlek," ujarnya.

Sebelumnya, Fransiskus Diaan juga meminta masyarakat Kapuas Hulu untuk tidak berlebihan merayakan malam tahun baru Imlek. Mengingat Indonesia baru saja selesai menghadapi pandemi Covid-19.

Bupati juga mengajak seluruh masyarakat Kapuas Hulu, agar tetap menjaga keamanan dan ketertiban selama perayaan tahun baru Imlek dan Cap Go Meh di Kapuas Hulu.

#imlek #capgomeh2023 #kapuashulu #kalbar #kalimantanbarat #imlek2023 #capgomeh #tionghoa #2023

Simak berita selengkapnya di https://pontianak.tribunnews.com/2023/01/22/bupati-kapuas-hulu-imlek-punya-makna-untuk-memohon-diberi-rahmat-berlimpah-di-2023-ini
Simak Video Viral lainnya https://www.youtube.com/c/TribunSingkawang1

Follow us:

Instagram: https://www.instagram.com/tribunpontianak/
Facebook: https://www.facebook.com/TribunPontianakInteraktif/
Twitter: https://twitter.com/tribunpontianak
TikTok: tiktok.com/@tribunpontianak

Terima Kasih Telah Subscribe, Like, dan comment konten-konten menarik dari Kami.




Other Videos By Tribun Pontianak


2023-01-23Detik-detik Runtuhnya Ikon Kota Purwakarta Patung Bima Roboh Tertabrak Dump Truk
2023-01-23🔴 Momen Lucu Emak-Emak Berjoget Saat Bertemu Jokowi di Pasar Kota Manado
2023-01-23Turun Langsung ke Lokasi, Kapolres Ketapang Pastikan Perayaan Imlek di Ketapang Lancar
2023-01-23Rizky Billar Pamer Beli Tanah untuk Lesti Kejora, Sindir Para Haters
2023-01-23🔴 Detik-Detik Antonio Dedola Kekasih Nikita Mirzani Jadi Mualaf
2023-01-23🔴 Perayaan Imlek di Kapuas Hulu Berjalan Kondusif, Ini Agenda Rangkaian Cap Go Meh di Putussibau
2023-01-23Atraksi Permainan Naga Rayakan Tahun Baru Imlek
2023-01-23Kota yang Rayakan Imlek 2023 Paling Meriah di Dunia
2023-01-23Momentum Tahun Baru Imlek 2023, Ini Pesan Kapolres Kayong Utara
2023-01-23Parodi Mandi Lumpur Viral, Nenek Jago Akting
2023-01-23Bupati Kapuas Hulu: Imlek Punya Makna untuk Memohon Diberi Rahmat Berlimpah di 2023 Ini
2023-01-23🔴 Tjhai Chui Mie Jadikan Imlek di Singkawang Momentum Pulihkan Ekonomi Pasca Pandemi
2023-01-23Suasana Kehangatan Imlek 2023 di Vihara Tertua Kota Singkawang
2023-01-23Bupati Fransiskus Diaan Ajak Masyarakat Tekudak Kalis Jaga Keharmonisan Antar Umat Beragama
2023-01-23Kisah Dibalik Selalu Turunnya Hujan Saat Perayaan Imlek Serta Penjelasan BMKG
2023-01-23Dirlantas Polda Kalbar Takjub Lihat Pedagang Muslim Jualan di Depan Vihara Singkawang
2023-01-22Puan Maharani Ikuti Jalan Sehat NU Bersama Jokowi
2023-01-22Erina Gudono Secantik Putri Solo Saat Dampingi Kaesang Pangarep
2023-01-22Dua Wanita Terseret Arus Sungai #Shorts
2023-01-22Damkar Evakuasi Wanita Tercebur Sumur Sedalam 15 Meter
2023-01-22Hiu Seberat 2 Ton Terdampar di Pantai #Shorts



Tags:
Pontianak Tribun
Tribun Pontianak
Imlek Punya Makna
Bupati Kapuas Hulu
Rahmat Berlimpah di 2023
Perayaan tahun baru Imlek ke 2574
Perayaan tahun baru Imlek
Fransiskus Diaan
selamat Imlek dan Cap Go Meh
Kapuas Hulu
hari raya Natal
Idul Fitri dan Imlek
meminta masyarakat Kapuas Hulu
masyarakat Kapuas Hulu
merayakan malam tahun baru Imlek
pandemi Covid-19
Covid-19
Imlek dan Cap Go Meh di Kapuas Hulu
perayaan tahun baru Imlek dan Cap Go Meh di Kapuas Hulu