Kawasan Industri Buluminung dan KEK Maloy akan Dihidupkan Karena Terkoneksi IKN Nusantara

Subscribers:
491,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=6cuQkE-7BWY



Duration: 1:54
683 views
16


Baca Berita Lengkapnya di Website: https://kaltim.tribunnews.com/2023/06/24/kawasan-industri-buluminung-dan-kek-maloy-akan-dihidupkan-karena-terkoneksi-ikn-nusantara

Pemerintah Provinsi Kaltim akan menghidupkan investasi di KEK Maloy Kutai Timur dan Kawasan Industri Buluminung, di Kabupaten Penajam Paser Utara.
Selain itu, juga akan menghidupkan Kawasan Industri Kariangau di Kota Balikpapan.
Hal ini dilakukan Pemprov Kaltim karena kawasan industri tersebut terkoneksi dengan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara.
Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Kaltim, Sri Wahyuni menegaskan bukan hanya energi terbarukan saja, beberapa sektor untuk meningkatkan ekonomi juga kini mulai perlahan dilakukan percepatan.
"Kita tidak bicara di sektor hulu-hilir saja, kita punya atensi untuk menghidupkan investasi di Maloy, Buluminung, Kariangau dan itu semua terkoneksi dengan IKN Nusantara," ungkapnya, Jumat (23/6/2023).

Ibu Kota Negara: https://kaltim.tribunnews.com/topic/ibu-kota-negara

Editor: vp0_Jj

#bulumuning #iknnusantara #pembangunanikn




Other Videos By Tribun Kaltim Official


2023-06-25Dewi Perssik Ogah Beri Kado Pernikahan Kepada Angga Wijaya: Istrinya Sudah Lumayan
2023-06-25Putin Selamat dari Kudeta setelah Terima Permintaan Wagner
2023-06-25Pemicu Grup Wagner Serang Rusia
2023-06-25Jokowi Setuju TKA di IKN Nusantara, Kritik DPR: Miris, Anggaran Besar tapi Pakai Tenaga Kerja Asing
2023-06-25Kondisi Hutan di Kaltim Sedang tak Baik-baik Saja, Dosen Kawal IKN Nusantara jadi Forest City
2023-06-25Soal Kritik TKA di IKN Nusantara, Luhut: Orang Tidak Melihat Kenyataannya, Mereka Kerja Lebih Cepat
2023-06-25Batalkan Kudeta Rusia, Bos Wagner Group Tarik Pasukan dan Pindahkan ke Belarusia
2023-06-25Mengenal Wagner Group, Tentara Bayaran yang Membelot Melawan Rusia
2023-06-25Putin Janji Batalkan Sanksi Untuk Bos Wagner Asal Angkat Kaki dari Rusia
2023-06-25Pembangunan IKN Nusantara Pakai Pengawas Asing, DPR Kritik Habis-habisan Luhut Binsar Pandjaitan
2023-06-25Kawasan Industri Buluminung dan KEK Maloy akan Dihidupkan Karena Terkoneksi IKN Nusantara
2023-06-25IKN Nusantara tak Ada Lagi Tanah Kesultanan? Ahli Waris Sultan AM Parikesit Geram Sama Isran Noor
2023-06-24Pemberontakan di Rusia, KBRI Moskow Keluarkan Peringatan untuk WNI
2023-06-24Bos Wagner Akhiri Percobaan Kudeta Rusia, Tarik Pasukan Mundur dan akan Pindah ke Belarus
2023-06-24'Kudeta Militer' Prigozhin Terhenti: Apa yang Sebenarnya Terjadi di Rusia? Sekuat Apa Wagner Group?
2023-06-24Wali Kota Minta Warga Tetap di Rumah dan Putin Tak akan Membiarkan Terjadi Perang Saudara
2023-06-24Tragedi Kapal Selam Titanic: Penumpang Sebelumnya Yakin 100 Persen Hal seperti Itu akan Terjadi
2023-06-24Persik Kediri vs Borneo FC Liga 1
2023-06-24Hermina Bangun RS Bertaraf Internasional di Kawasan IKN Nusantara
2023-06-24Kejar Tayang, Kementrian PUPR Targetkan 88 Proyek IKN Nusantara Kelar Lelang Juli
2023-06-24KPK Kawal Otorita IKN Nusantara, 3 Pendekatan Memberantas Korupsi



Tags:
news video
tribun video
berita video
tribun kaltim Official
Video Viral
seleb
update ikn terkini
ikn update
tribun kaltim
nusantara
info seleb terkini
berita artis viral
berita seleb viral
berita viral
kabar artis terkini
artis
selebriti
shorts video
berita terkini
berita nasional
indonesia update
ibu kota Negara
IKN Terbaru hari ini
IKN baru Indonesia
IKN Terkini
IKN Nunsantara
Pembangunan IKN
Seleb of The Day
bulumuning