🔴Kawasan Pakuan Jadi Lautan Bunga, Tokoh Hingga Artis Kirim Ucapan Duka Cita untuk Eril❗

Subscribers:
1,120,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=rz7kZVDODKA



Duration: 3:01
1,191 views
2


Kawasan Gedung Pakuan, di Jalan Kebon Sirih, Kota Bandung dipenuhi karangan bunga duka cita untuk Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril.
Putra sulung Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil itu sudah dinyatakan meninggal dunia, setelah hanyut di Sungai Aare, Bern, Swiss.
pantauan Tribun, sejak Jumat 3 Juni 2022 sore, karangan bungan dari sejumlah pejabat, intansi dan artis terus berdatangan ke rumah dinas Gubernur.
Karangan bunga tersebut disimpan didepan gerbang pintu masuk Gedung Pakuan.
Hingga saat ini, jumlahnya terus bertambah hampir mengelilingi seluruh area Gedung Pakuan.
Warga sekitar dan yang melintas pun sempat berhenti sejenak, menyaksikan dan berfoto di barisan karangan bunga.
"Saya enggak pernah ketemu, bukan siapa-siapanya (Eril) juga, tapi sedih saja. Turut berduka," ujar Aan, salah satu warga.

Selain karangan bunga, warga sekitar juga turut menempelkan bunga disertai foto Eril di pagar Gedung Pakuan.

Teguh (29), salah satu warga mengaku sengaja memasang bunga dengan foto Eril sebagai bentuk empati.
"Ini dari warga sekitar. Kita menyampaikan empati, sama dukungan ke pak Gubernur," ujar Teguh.
Rencananya, Ridwan Kamil bersama istri dan anaknya akan sampai ke Gedung Pakuan pada malam ini.

Simak berita selengkapnya di http://pontianak.tribunnews.com/
Simak Video Viral lainnya https://pontianak.tribunnews.com/topic/berita-video

#eril #ridwankamil #karanganbunga #Pontianak #Singkawang #Sintang #Sambas #Sanggau #Ketapang #Landak #Mempawah #KubuRaya #KayongUtara #Melawi #Bengkayang #Sekadau #KapuasHulu #Kalbar

Follow us:

Instagram: https://www.instagram.com/tribunpontianak/
Facebook: https://www.facebook.com/TribunPontianakInteraktif/
Twitter: https://twitter.com/tribunpontianak
TikTok: https://www.tiktok.com/@tribunpontianak1

Terima Kasih Telah Subscribe, Like, dan comment konten-konten menarik dari Kami.




Other Videos By Tribun Pontianak


2022-06-03🔴 Potret Mengharukan Salam Perpisahan Ridwan Kamil dengan Eril di Sungai Aare❗
2022-06-03🔴 TOP 5 Daftar Sirkuit Formula E 2022 Yang Terpanjang Di Dunia, Indonesia Termasuk ?
2022-06-03Momen Haru Ridwan Kamil dan Keluarga Menghanyutkan Bunga Mawar di Sungai Aare,Perpisahan dengan Eril
2022-06-03®️ 🔴 Muatan Overload, Pikap Sawit Sampai “Jumping”
2022-06-03🔴 Tinjau Sirkuit Formula E Jelang Race, Anies Baswedan: "Ini Bukan Sekadar Balap Mobil Biasa"
2022-06-03®️ 🔴 Pria Pamer Tumpukan Uang
2022-06-03🔴 Nyesek! Ridwan Kamil Tertunduk Lesu di Bandara, Pulang ke Indonesia Tanpa Eril
2022-06-03®️ 🔴 Raja Terakhir Nepal Naik Tahta
2022-06-03🔴 Potret Ridwan Kamil Pimpin Shalat Gaib di Sungai Aare, Larungkan Bunga Bersama Atalia dan Zara
2022-06-03🔴 Peringatan Dini Cuaca BMKG Sabtu, 4 Juni 2022
2022-06-03🔴Kawasan Pakuan Jadi Lautan Bunga, Tokoh Hingga Artis Kirim Ucapan Duka Cita untuk Eril❗
2022-06-03🔴 Pertandingan Greysia Polii Sebelum Pensiun
2022-06-03🔴 Warga Jawa Barat Laksanakan Salat Gaib Untuk Eril #shorts
2022-06-03🔴 Terungkap Permintaan Terakhir Ridwan Kamil Usai Ikhlaskan Kondisi Eril dan Pulang ke Indonesia
2022-06-03®️ 🔴Salam Perpisahan Ridwan Kamil untuk Eril, Pimpin Shalat Gaib di Sungai Aaree
2022-06-03🔴 Suasana Salat Gaib untuk Eril di Masjid Al Muttaqien
2022-06-03🔴 Bikin Nyesek! Momen Pilu Ridwan Kamil dan Keluarga Pulang ke Indonesia Tanpa Eril
2022-06-03🔴 Ayah Pengantin Wanita Mendadak Terkena Serangan Jantung Saat Akad
2022-06-03🔴 Pencarian Eril Berlanjut Libatkan Anjing Pelacak Susuri Sungai Aare❗
2022-06-03🔴 Rinjani 100 2022 Diikuti 756 Peserta dari 29 Negara, Bupati Lotim Ungkap Kesiapan Penyelenggaraan
2022-06-03🔴 Viral Seorang Pria Nekat Lakukan Hal Tak Senonoh di KRL, PT KAI Commuter: Pelaku Sudah Ditangkap



Tags:
eril
karangan bunga
gedung pakuan
ridwan kamil
atalia
sungai aare
bern
swiss