Ke Comifuro18 Buat Ketemu Seiyuu / Illustrator Anime Kartu TCG - Vlog BUSHIROAD EXPO INDONESIA 2024!

Subscribers:
1,170
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=Aemuhs5or8I



Category:
Vlog
Duration: 19:04
504 views
19


Kembali lagi ke channel Team United of Tri!

Bulan Mei 2024 bulan yang bukan main buat para pemain trading card game / tcg dan penyuka event jejepangan seperti AFA ataupun Pokemon Playlab! Nah di video ini kita pergi ke salah satu event Game Kartu Koleksi / TCG / Trading Card Game lagi !

Event ini adalah Bushiroad Expo 2024 di dalam comic frontier / comifuro 18! Bushiroad Expo ini adalah Bushiroad Expo PERTAMA yang di selenggarakan di Indonesia!

Bushiroad Expo pertama ini diadakan di ICE (Indonesia Convention Exhibition ) BSD sebagai rangkaian acara Comifuro 18.

Pada Event Bushiroad Expo ini seluruh pemain kartu TCG / game kartu koleksi Bushiroad sangat dimanjakan mulai dari beragam display kartu koleksi tcg Bushiroad ( Cardfight!! Vanguard, Weiss Schwartz, dan Shadowverse Evolve ), Free goodie bag, hingga mendatangkan tamu yang bukan main dari content creator TCG Bushiroad seperti Ignideus dan Team Valkyrie hingga Voice Actress dari anime terbaru Cardfight Vangurad Divine Z Yuka Nishia (Nao Inabe seiyuu / Nanami Hiromachi seiyuu Morfonica Bang!! Dream) dan Aina Aiba ( Tokoha Anjou seiyuu (Cardfight Vaguard G Z), Yukina Minato Roselia Bang!! Dream) langsung dari Jepang.

Tidak ketinggalan ada illustrator dari berbagai TCG seperti Cardfight!! Vanguard Hisashi Momose Sensei! Hisashi Momose merupakan illustrator dari banyak kartu di dunia game kartu koleksi / TCG!!

Tentunya selain bertemu dengan guest para pemain kartu tcg Bushiroad dapat berinteraksi dengan para tamu dari kegiatan sign ataupun bermain tcg langsung dengan para tamu! serta bertemu pemain tcg lainnya!

Di comifuro18 ini selain ada Bushiroad Expo para pemain TCG lain yang non Bushiroad juga dimanjakan dengan adanya booth circle-cirlcle yang menjual merchandise TCG hingga adanya TCG corner pertama di Comifuro!!

Kira-kira seseru apa ya event ini? Buat yang belum kesini terutama para pemain game kartu koleksi / TCG wajib nonton vlog ini!!

Timestamp :
00:00 Overview event Comifuro / Comic Frontier 18 - Bushiroad Expo 2024 Indonesia
01:58 Harga tiket dan transportasi ke Comifuro / Comic Frontier 18 - Bushiroad Expo 2024 Indonesia
02:59 Sampai ke Comifuro / Comic Frontier 18
04:21 Melihat rebutan antrian buat sesi sign di Bushiroad Expo
05:37 Keliling Comifuro / Comic Frontier 18
06:41 Ngeliat TCG Corner Pertama di Comifuro / Comic Frontier 18
08:46 Keliling Bushiroad Expo 2024 Indonesia
13:32 Main event di Bushiroad Expo 2024 Indonesia
15:43 Hasil loothing di Bushiroad Expo 2024 - Comifuro 18 ( showcase kartu yang di sign guest bushiroad expo )


Terkoneksi dengan kami di tempat lain atau cek rekomendasi barang trading card game / game kartu koleksi yang sudah kami review! https://linktr.ee/TeamUnitedofTri

Kunjungi online shop kecil kami untuk mendukung channel ini (biasa jual barang hasil unboxing / brewek booster) ! https://tokopedia.link/6UomzhYVyub

Ikutan youtuber lain : https://saweria.co/UnitedofTri

Dukung terus channel kami ya untuk konten Trading Card Game (TCG) ataupun Collectable Card Game (CCG) lainnya!

Note : Link pada kolom deskripsi bisa merupakan link afiliasi yang artinya jika di click mungkin membuat kami mendapatkan komisi.

#bushiroadexpo2024 #tcgindonesia #Comifuro18 #CF18 #ComicFrontier #Anime #Wibu #Jepang #Cosplay #cardfightvanguard #bushiroad #shadowverseevolve #gamekartukoleksi




Other Videos By Team United of Tri


3 days agoPOV : Beli kartu Koleksi #cardfightvanguard di Akhir Bulan
3 days agoTourney Report Lomba Kartu di Hublife! Vlog Kejuaraan Pasukan Cardfight Vanguard Bahasa 2024
2024-06-04BEST VALUE BUAT MULAI KOLEKSI? Unboxing Set Kolektor Topeng Transfigurasi Kartu Pokemon Indonesia
2024-06-03Buka 1 Set Spesial kartu #pokemontcg Cuma Ada Di Indomaret Seri Topeng Transfigurasi Clefairy
2024-05-31KOLEKSI KARTU OGERPON! Unboxing 1 Box Booster Pack Kartu Pokemon Seri Topeng Transfigurasi
2024-05-22Alasan ku Beli dan Unboxing Oreo #PokemonIndonesia Special Edition Box Sebagai Pemain Kartu TCG
2024-05-20Gacha Koleksi Kartu Bang Dream Di Booster Pack Cardfight Vanguard Versi Bahasa Inggris Terbaru
2024-05-17Ke Comifuro18 Buat Ketemu Seiyuu / Illustrator Anime Kartu TCG - Vlog BUSHIROAD EXPO INDONESIA 2024!
2024-05-13Ternyata BUKAN KARTU POKEMON yang Pertama Kali Kerja Sama Dengan Brand Indonesia!
2024-05-08Turnamen Kartu Hadiah Jutaan di Hublife! Vanguard Bahasa Kejuaraan Pasukan 2024
2024-05-07Tebak Energi Kartu Pokemon dari Brewek 2 Pack Enhanced Booster Pokemon Go Multi Toys!
2024-05-03SOGOKAN DANGO UNTUK PEMAIN ? #brewek 2 Pack Kartu Koleksi PASTI HOKI !
2024-05-03PASTI DAPAT KOLEKSI KARTU RR KEATAS!? Unboxing Booster Set 09 Cardfight Vanguard Bahasa!
2024-04-30Produk Terbaru #pokemonindonesia Bikin Kita Nyesel Bikin Deck #kartupokemon Indonesia...
2024-04-29ISI PRODUK GAME KARTU KOLEKSI INI SCAM ? Unboxing Start Up Trial Deck 01 Cardfight Vanguard!
2024-04-29MAIN ROBOT-ROBOTAN - Unboxing Game Kartu Koleksi #cardfightvanguard Start Up Trial Deck Brandt Gate
2024-04-26DECK RINGKAS EX KALAH BAGUS ? Unboxing Starter Deck Pokemon Indonesia Koraidon EX - Miraidon EX
2024-04-26Keluar Kota Buat Cari Koleksi Kartu Pokemon Set Spesial Pikachu Indomaret!!
2024-04-24Gacha / Brewek Koleksi Kartu Pokemon Indonesia Baru Di Toko yang Banyak Tukang Garuk!
2024-04-22MINIMAL DAPAT SR ! Teori Brewek / Gacha Pack Kartu Pokemon Pilihan Penjaga #Gramedia !
2024-04-19Pakai #hpkentang Pun Sekarang Bisa Main Game Kartu Koleksi / #tcg #cardfightvanguard GRATIS !?



Tags:
game
kartu
indonesia
kartu koleksi
tcg indonesia
harga kartu
Bushiroad expo indonesia
comic frontier 18
comifuro 18 vlog
vlog event tcg
vangaurd
cardfight!! vanguard
bushiroad
ketemu seiyuu yukina
seiyuu ke Indonesia
bushiroad vlog
vlog event wibu
kartu bushiroad
pameran kartu
event pertama di Indonesia
event kolektor kartu
cfvg indonesia
bushiroad indonesia
kartu bang dream
pameran bang dream
yuka nishio
aina aiba
kidani bushiroad
sve indonesia
vg