Pasukan Wagner Tinggalkan Bakhmut & Serahkan Kendali Kepada Rusia

Subscribers:
500,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=pC0tefVAeJI



Duration: 1:02
1,652 views
35


Lihat Berita Lainnya: https://kaltim.tribunnews.com/2023/03/31/perang-sengit-wagner-dan-pasukan-ukraina-sama-sama-hancur-bakhmut-dikuasai-rusia

Kepala perusahaan militer swasta Rusia Wagner mengatakan pada hari Kamis, bahwa para pasukannya mulai menarik diri dari Bakhmut.

Wagner akan menyerahkan kendali kota tersebut kepada militer Rusia, dilansir USA Today.

Langkah itu, diumumkan beberapa hari setelah kepala Wagner Yevgeny Prigozhin mengklaim, pasukannya telah merebut kota Bakhmut setelah pertempuran sembilan bulan yang melelahkan.

Prigozhin mengatakan dalam video yang dipublikasikan di Telegram bahwa serah terima akan selesai pada 1 Juni 2023.

Sementara itu, militer Ukraina mengatakan pasukan Wagner masih terlihat di Bakhmut, Reuters melaporkan.

Serhiy Cherevatyi, juru bicara komando militer timur Ukraina, mengatakan jumlah serangan Rusia di daerah itu telah menurun dalam tiga hari terakhir.

Editor: Robin

#BeritaInternasional
#Rusia
#Ukraina
#Wagner




Other Videos By Tribun Kaltim Official


2023-05-26Momen Ariel NOAH Ajak Anya Geraldine Nyanyi Bareng di Panggung
2023-05-26Inara Rusli Dapat Rp1 Miliar Sekali Live TikTok? 'Bukan Ngasih Gift, Tapi Nafkahin'
2023-05-26Ajak Atlet Difabel Joget, Ayu Ting Ting Banjir Kecaman
2023-05-26Meski Khawatir Tahun Politik, Kadin Optimis Proyek IKN Nusantara Terus Berlanjut
2023-05-26Konsep Kota Hutan, Pembangunan IKN Nusantara Harus Akomodir Warga dan Kearifan Lokal
2023-05-26Pemenang Logo IKN Nusantara, Diumumkan Langsung Jokowi, Hadiah Motor Listrik Menanti
2023-05-26TikTok Sedang Mencoba Chatbot AI buat Penemuan Conten
2023-05-26Hasil Permak di Thailand, Wajah Lucinta Luna Kini Dibilang Mirip Sarwendah, Istri Ruben Onsu Paham
2023-05-26Sule Nathalie Holscher Senyum Semringah saat Video Call
2023-05-26Inara Rusli Dapat Saweran Rp1 Miliar saat Live di TikTok
2023-05-26Pasukan Wagner Tinggalkan Bakhmut & Serahkan Kendali Kepada Rusia
2023-05-26Amanda Manopo Habiskan Rp 100 Juta Sebulan untuk Perawatan
2023-05-26Biden Sebut Perang Dunia III akan Jadi Sanksi Rusia
2023-05-26AS Kobarkan Perang Tak Terlihat dengan Rusia dan Belarusia
2023-05-26OBSESIF: Kisah Taufany Muslihudin, Bawa Timnas Raih Emas di Sea Games
2023-05-26Jenderal di AS Sebut Perang di Ukraina Tidak akan Dimenangkan Rusia
2023-05-26Ukraina Bisa Rata dengan Tanah, Rusia Mulai Pindahkan Senjata Nuklir ke Belarusia
2023-05-26Vladimir Putin Jadi Target Pembunuhan Nomor 1 Ukraina
2023-05-26Pemimpin Wagner Sebut Pasukannya Mulai Meninggalkan Bakhmut
2023-05-26AS Sanksi Bos Wagner Rusia di Mali atas Dugaan Transaksi Senjata
2023-05-26Investasi di IKN Nusantara Membludak, Otorita Terima 220 LoI, Investor Perlu Waktu



Tags:
news video
tribun video
berita video
tribun kaltim Official
Video Viral
tribun kaltim
nusantara
berita viral
berita terkini
berita nasional
indonesia update
Rusia
Wagner
Group Wagner
Ukraina
Yevgeny Prigozhin
Bakhmut