Resmi Jabat Menpora, Dito Ariotedjo Mundur sebagai Chairman RANS Nusantara

Subscribers:
1,120,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=S3O3cvaEmJk



Duration: 2:01
935 views
6


Dito Ariotedjo memastikan dirinya mengundurkan diri sebagai chairman Rans Nusantara setelah dirinya dilantik sebagai Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora). Dito mengatakan dirinya sudah mundur per Senin 3 April 2023 ini.

"Pastilah, kan otomatis sebagai Menpora saya harus menaungi semua stakeholder. Jadi untuk tidak ada conflict of interest saya pasti akan mundur," kata Dito di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta.

Dito mengatakan tidak masalah untuk Rans jika dirinya mengundurkan diri. "Di RANS sebenarnya chairmannya kan ada tiga. Saya mundur nonaktif enggak masalah," kata dia.

Bahkan, walaupun mundur, Dito mengatakan Raffi Ahmad senang setelah tahu kawannya tersebut mendapat tugas negara. "Bahagialah karena mendapat tugas yang lebih besar," kata Dito.

Sebelumnya, Presiden Joko Widodo (Jokowi) resmi melantik Dito Ariotedjo sebagai Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) untuk sisa masa jabatan periode tahun 2019-2024.

Acara pelantikan berlangsung di Istana Negara, Jakarta, pada Senin, 3 April 2023. Presiden mengambil sumpah jabatan Dito sebagai menteri Kabinet Indonesia Maju untuk sisa masa jabatan periode tahun 2019-2024.

Simak berita selengkapnya di http://pontianak.tribunnews.com/
Simak Video Viral lainnya https://www.youtube.com/c/TribunSingkawang1

#menpora #ditoariotedjo #ransnusantara

Follow us:

Instagram: https://www.instagram.com/tribunpontianak/
Facebook: https://www.facebook.com/TribunPontianakInteraktif/
Twitter: https://twitter.com/tribunpontianak
TikTok: tiktok.com/@tribunpontianak

Terima Kasih Telah Subscribe, Like, dan comment konten-konten menarik dari Kami.




Other Videos By Tribun Pontianak


2023-04-04Prediksi Drawing SEA Games 2023, Timnas Indonesia U-22 Bisa Satu Grup dengan Malaysia dan Vietnam
2023-04-04Terungkap Alasan Iqbaal Ramadhan Digantikan Arbani Yasiz Perankan Dilan di Ancika 1995
2023-04-04Profil Bruno Saltor, Pelatih Interim Chelsea
2023-04-04Panaskan SEA Games 2023, Indra Sjafri Berharap Timnas Vietnam Melemah Ditinggal Park Hang-seo
2023-04-04🔴 Update Ranking BWF Pasca-Spain Masters 2023: Gregoria Mulai Pepet Pemain Elite
2023-04-04Sejarah Kamis Putih, Hari Sebelum Paskah Memperingati Perjamuan Terakhir Yesus
2023-04-04VIRAL❗ 11 Mayat Ditemukan, Korban Diracun! Penyelidikan Dukun Palsu Pengganda Uang
2023-04-04🔴 4 Pemain Timnas Voli Putri Indonesia yang Bakal Jadi Tukang Gebuk di SEA Games 2023
2023-04-04Sosok Mbah Slamet Dukun Pengganda Uang di Mata Warga Desa Lingkungan Tempat Tinggal
2023-04-04VIRAL❗ Pesulap Merah Bongkar Keilmuan Perempuan Sakti Ida Dayak Asal Kalimantan Timur
2023-04-04Resmi Jabat Menpora, Dito Ariotedjo Mundur sebagai Chairman RANS Nusantara
2023-04-04Makna Kamis Putih, Perjamuan Terakhir Yesus Bersama Murid-muridnya
2023-04-04Potret Mario Dandy dan Shane Lukas di Pengadilan Jadi Saksi Sidang AG Kasus Penganiayaan David Ozora
2023-04-04Legenda Manchester United Wayne Rooney Beralih ke Tinju Dunia, Jake Paul Jadi Pilihan Lawan
2023-04-04🔴 Gregoria & Praveen/Melati Mudur dari Orleans Masters 2023 Usai Berjaya di Spain Masters 2023
2023-04-04VIRAL❗ Siapa Bambang Pacul? Berani Bongkar Lobi RUU ke Parpol, Ciut Ditantang Mahfud MD
2023-04-04Rafael Alun Trisambodo Buka Suara Soal Artis R yang Kini Disorot❗
2023-04-04Pesan Terakhir Korban yang Bongkar Aksi Mbah Slamet Dukun Pengganda Uang
2023-04-04Ahmad Dhani Siap Jadi Ayah Angkat Tissa Biani
2023-04-04Kata KPK soal Sosok Artis R Dalam Kasus Rafael Alun Trisambodo, Ayah Mario Dandy ❗
2023-04-04VIRAL❗ Pernah Dipenjara Kasus Uang Palsu, Dukun Pengganda Uang Banjarnegara



Tags:
pontianak
singkawang
video pontianak
video viral
viral
Kalbar
kalimantan
menpora
chairman
rans nusantara
dito ariotedjo
mundur