🔴 200 Polisi Polda Sulut Dikirim ke Gorontalo Pasca Kerusuhan Pohuwato

Subscribers:
1,130,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=7wWqoHVpPfI



Duration: 3:01
4,134 views
16


Polda Sulawesi Utara (Sulut) mengirim sedikitnya 200 personel polisi ke Gorontalo hari ini, Jumat (22/9/2023).

Personel polisi ini diterbangkan dengan pesawat udara dari Sulut ke Bandara Djalaluddin Gorontalo.

Menuju Pohuwato, personel polisi Polda Sulut ini akan menempuh sekitar 150 kilometer (km) perjalanan darat ke Pohuwato.

“Ya akan ada bantuan dari Polda Sulut sebanyak 200 personel polisi,” kata Kapolda Gorontalo, Irjen Pol Angesta Romano Yoyol, Jumat (22/9/2023) di Aula PU Pohuwato.

Sesuai rencana, ratusan polisi ini akan tiba di Pohuwato siang nanti.

Artinya dengan adanya penambahan jumlah personel ini, akumulasi polisi yang kini berjaga di ibukota Pohuwato, Marisa berjumlah 1.200 personel.

Dalam kesempatan yang sama, Angesta Romano Yoyol menegaskan, jika dirinya sementara ini akan “berkantor” di Pohuwato.

“Saya akan tetap di sini (Pohuwato) hingga kondisi benar-benar kondusif,” katanya.

Diberitakan sebelumnya, kerusuhan di Pohuwato menyebabkan terbakarnya kantor bupati.

Massa aksi yang dalam kondisi marah mulanya melempari kantor bupati dengan kayu dan batu.

Jendela pecah. Tak puas dengan memecahkan kaca-kaca, massa merangsek masuk ke kantor tersebut.

Saat itu, hanya ada beberapa polisi yang berjaga. Sebab, Kantor Bupati Pohuwato tak ada dalam daftar tempat yang akan dikunjungi demonstran.

Karena itu, kantor bupati memang tak dijaga secara ketat.

Massa yang marah, lalu membakar sejumlah barang di lobi Kantor Bupati Pohuwato.

Kebakaran kecil itulah yang membesar hingga per Jumat ini, kantor bupati ludes terbakar.

Hanya tersisa tembok yang berdiri kokoh. Sementara bagian dalamnya, habis jadi arang.

#polisi #pohuwato #gorontalo

#TribunPontianakAwards2023 #KalbarMajuMenembusBatas
#KalbarMenembusBatas #TribunPontianakAwards #TribunPontianak15

Simak berita selengkapnya di http://pontianak.tribunnews.com/
Simak Video Viral lainnya https://www.youtube.com/c/TribunSingkawang1

Follow us:

Instagram: https://www.instagram.com/tribunpontianak/
Facebook: https://www.facebook.com/TribunPontianakInteraktif/
Twitter: https://twitter.com/tribunpontianak
TikTok: tiktok.com/@tribunpontianak

Terima Kasih Telah Subscribe, Like, dan comment konten-konten menarik dari Kami.




Other Videos By Tribun Pontianak


2023-09-21AHY Blak-blakan Ungkap Alasan Demokrat Pilih Gabung Prabowo Dibanding Ganjar
2023-09-21Sejumlah Lahan di Rempang Atas Nama Pejabat TNI, Danpuspom Tegas Tak Ada Personil Jadi Beking
2023-09-21🔴 Nikahin Anak Habis Rp5 M, Hotman Paris Disebut Dapat Sumbangan Rp12 M, Dua Amplop Isi Rp1 M
2023-09-211.000 Aparat Gabungan Diturunkan Antisipasi Aksi Susulan di Pohuwato Gorontalo
2023-09-21🔴 Sempat Dianggap Remehkan Profesi Jurnalis, Ganjar Dibela Najwa Shihab: Bukan soal Tersinggung
2023-09-21Respons Puan Maharani soal Isu Duet Ganjar-Prabowo
2023-09-21🔴 Nasib Pendemo Pembakar Kantor Bupati Pohuwato, Puluhan Diringkus hingga Ada yang Babak Belur
2023-09-21Ramai-ramai Tanggapi Peluang Duet Ganjar-Prabowo di Pilpres 2024
2023-09-21Kronologi Warga Selamatkan Seorang Polisi Dari Amukan Massa Dalam Kisruh Demo di Pohuwato Gorontalo
2023-09-21Momen Presiden Jokowi Pasang Bilah Pertama Garuda di Kantor Presiden IKN Kaltim
2023-09-21🔴 200 Polisi Polda Sulut Dikirim ke Gorontalo Pasca Kerusuhan Pohuwato
2023-09-21Kaesang Dikabarkan Gabung ke PSI dan Berpotensi Jadi Ketua Umum, Begini Respons Presiden Jokowi
2023-09-21Polisi Diam Lihat Pendemo Serbu Kantor Bupati Pohuwato, Kapolda Sebut Polisi Kalah Jumlah
2023-09-21Rocky Gerung Nilai Anies Blunder Tinggalkan AHY: Cak Imin Enggak Paham Global Security
2023-09-21VIRAL! Patung Bung Karno Dibuat Tak Mirip di Banyuasin Sumsel
2023-09-21Respons Tegas Partai Golkar Soal Wacana Prabowo-Ganjar Satu Perahu
2023-09-21🔴 Kronologi Terbakarnya Kantor Bupati Pohuwato, Polisi: Kalah Jumlah Massa, Hanya Bisa Terdiam
2023-09-21AHY Tak Ingin Berandai-andai soal Cawapres Prabowo Subianto
2023-09-21🔴 Doa dan Restu Presiden Jokowi Mantabkan Hati Kaesang Pangarep Gabung ke PSI
2023-09-21Demokrat Resmi Dukung Prabowo, Fahri Hamzah: Semakin Kuat Kita dengan Bimbingan Presiden SBY
2023-09-21Mantap Pilih Dukung Prabowo Daripada Ganjar, AHY: "Ia Butuh Super Team"



Tags:
pontianak
singkawang
video viral
viral
Kalbar
kalimantan
polda sulut
polda gorontalo
pasukan polisi
polisi
polisi keroyok pendemo
pendemo di pohuwato gorontalo
pohuwato gorontalo
gorontalo
pohuwato
kantor bupati pohuwato
demo
demo perusahaan tambang gorontalo
ricuh demo gorontalo
kantor bupati gorontalo
kantor bupati pohuwato dibakar
kantor bupati pohuwato gorontalo dibakar
massa bakar kantor bupati pohuwato gorontalo
kerusuhan di pohuwato
kericuhan di pohuwato