🔴 Banjir Rendam 3 Kecamatan di Aceh Selatan, 2 Rumah Rusak

Subscribers:
1,120,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=R0uN0fgB6lk



Duration: 3:00
357 views
1


Banjir melanda tiga kecamatan di Aceh Selatan, Aceh setelah hujan deras mengguyur wilayah itu sejak Rabu malam. Banjir menyebabkan dua rumah warga rusak.

Tiga kecamatan yang dilanda banjir itu yakni Kecamatan Pasie Raja, Tapaktuan dan Samadua. Ketinggian air sekitar 75 cm hingga 1 meter.

"Air menggenangi rumah warga mulai tadi pagi. Penyebabnya karena hujan dengan intensitas tinggi sehingga sungai meluap," kata Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Aceh Selatan Zainal, Kamis 1 September 2022.

Banjir terparah disebut terjadi di Kecamatan Samadua dan Tapaktuan. Pihak BPBD masih mendata jumlah rumah warga yang terendam.

Menurutnya, berdasarkan data sementara dua rumah rusak. Selain banjir, di lokasi tersebut juga terjadi tanah longsor.

"Total rumah yang ambruk itu ada dua, tapi rumah warga yang digenangi banjir masih didata," jelas Zainal.

Selain itu, banjir juga menggenangi jalan nasional di daerah Tapaktuan dengan ketinggian air sekitar 50 cm. Pengguna jalan diminta berhati-hati saat melintas.

Simak berita selengkapnya di http://pontianak.tribunnews.com/
Simak Video Viral lainnya https://www.youtube.com/c/TribunSingkawang1

#banjir #acehselatan #cuacaekstrem

Follow us:

Instagram: https://www.instagram.com/tribunpontianak/
Facebook: https://www.facebook.com/TribunPontianakInteraktif/
Twitter: https://twitter.com/tribunpontianak
TikTok: tiktok.com/@tribunpontianak

Terima Kasih Telah Subscribe, Like, dan comment konten-konten menarik dari Kami.




Other Videos By Tribun Pontianak


2022-09-02🔴 Ruang Kelas Disegel Warga, Siswa SD di Deli Serdang Belajar di Teras
2022-09-02🔴 5 Cerita Mistis Dialami Pendaki di Gunung Jawa Tengah, Bikin Merinding ❗
2022-09-02Kabar Terkini Penyebab Harga BBM Subsidi Belum Naik
2022-09-02🔴 Kebakaran Pabrik di Kawasan Jababeka, Hingga 7 Jam Api Belum Bisa Dipadamkan
2022-09-02🔴Hasil LIVE SCORE JAPAN OPEN | Apriyani Rahayu dan Siti Fadia S. Ramadhanti | G. Mariska Tunjung
2022-09-02Sosok Haji Isam Pemilik Jet Pribadi yang Dipakai Farel Prayoga Agar Tidak Telat ke Sekolah
2022-09-02🔴 Foto Brigadir J Tergeletak di Rumah Ferdy Sambo Setelah Ditembak
2022-09-02🔴 Profil, Karir dan Fakta Terbaru Jimin, Vokalis BTS yang Hiatus dari Media Sosial
2022-09-02🔴 Profil Ines Rau, Transgender Viral yang Digosipkan Pacaran dengan Mbappe
2022-09-02Arti Istilah Obstruction of Justice yang Resmi Ditetapkan Pada Ferdy Sambo dan 6 Tersangka Lain
2022-09-02🔴 Banjir Rendam 3 Kecamatan di Aceh Selatan, 2 Rumah Rusak
2022-09-02Putri Candrawathi Dicekal ke Luar Negeri Agar Tidak Kabur Selama Proses Hukum Berjalan
2022-09-02🔴 Sosok Polisi yang Nyuruh Wartawan Ngomong Sama Pohon, Ternyata Ini Jabatannya ❗
2022-09-02🔴 Dimana Bripka Matius Marey Sekarang? Ajudan yang Kawal Ketat Ferdy Sambo di Bareskrim ❗
2022-09-01🔴Hasil SCORE JAPAN OPEN 2022 | Leo Rolly CARNANDO dan Daniel MARTHIN VS CHOI Sol Gyu dan Won Ho
2022-09-01🔴 HASIL LIVE SCORE JAPAN OPEN | Marcus F Gideon dan Kefin Sanjaya Sukamuljo
2022-09-01®️ 🔴 Swissair Penerbangan 111 Jatuh
2022-09-01Momen Saat Proses Menjadi Casis Polwan
2022-09-01Penyelamatan Hiu Terdampar di Pangandaran #Shorts
2022-09-01🔴 HASIL SCORE JAPAN OPEN | Chico Aura DWI WARDOYO VS Rasmus GEMKE
2022-09-01Ridwan Kamil Kunjungi Korban Kecelakaan Maut di Bekasi



Tags:
Tribun Pontianak
Pontianak Tribun
banjir
aceh selatan
cuaca ekstrim
hujan