Cara Mengganti IP Address Laptop atau Komputer di Windows 7, 8, 10

Channel:
Subscribers:
44,900
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=_zOiHVEp1ZY



Duration: 2:41
5,637 views
26


🔻KLIK dibawah🔻untuk baca DESKRIPSI VIDEO INI:

Helo guys di video singkat ini saya akan menjelaskan cara mengganti IP address laptop atau komputer di windows kalian. ip address yang terdapat dilaptop kalian adalah deretan angka yang merupakan identitas dari komputer kalian dalam sebuah jaringan. Terkadang ip address dari tiap komputer di buat unik pada suatu jaringan agar dapat terhubung pada suatu server atau perangkat lainnya. Ip address atau internet protocol address merupakan deretan bilangan biner yang dapat dibuat secara otomatis ataupun dibuat secara manual. Berikut ini adalah langkah untuk mengganti ip address, atau membuat ip address secara manual di komputer atau laptop kalian.
- Pada kolom pencarian di taskbar ketik Control Panel lalu buka App tersebut
- Klik Network and Internet
- Klik Network and Sharing Center
- Klik pada bagian Connection yang terhubung ke Internet
- Untuk mengecek ip address pada jaringan kalian, klik Details
- IpV4 Address adalah ip address yang saya dapatkan secara otomatis, Perlu diketahui bahwa ip ini dapat berubah sesuai dengan jaringan router kalian. Catat ip address tersebut, karena kalian akan mengubah digit terakhir yang dipisahkan titik. IP address disini yaitu 192.168.1.10
- Klik tombol Close
- Klik Properties, lalu klik Internet Protocol Version 4 (TCP/IPv4) kemudian klik Properties
- Centang Use the following ip address
- Masukan ip address sesuai dengan settingan router kalian. Ubah digit yang dipisahkan titik, dengan menambahkan tiga digit agar unik dan tidak tumpang tindih dengan ip lainnya. Contohnya ip address menjadi 192.168.1.120
- Setelah kalian masukan ip address, subnet mask akan terisi secara otomatis. Default gateway dapat kalian isi atau tidak usah. Saya isi berdasarkan jaringan yang saya gunakan.
- Selanjutnya klik OK, lalu klik Close
- Klik tombol Properties, dan perhatikan bahwa ip address kalian sudah berubah sesuai settingan yang dibuat

Oke guys demikian penjelasan cara mengganti ip address kalian secara manual di laptop atau komputer, semoga video ini bermanfaat. Akhir kata mohon dukungan kalian untuk SUBSCRIBE channel Techdidak. Terima kasih

🔵HashTag: #IpAddress#Tutorial#Windows

👓Tonton video sebelumnya:
https://youtu.be/GsL-zxYn8Lg
https://youtu.be/VvZT2yKTbP0

LIKE👍, COMMENT💬 SHARE❤ DAN SUBSCRIBE👆
Youtube: https://www.youtube.com/channel/UCMIyj1irjAf0tvNnxA1Ly0A?sub_confirmation=1
Website: https://www.techdidak.com/
Facebook: https://www.facebook.com/techdidak
Twitter: https://twitter.com/techdidak

Music🎶🎼🔊
◼ Buddha by Kontekst

ip address,cara mengetahui ip address komputer atau laptop,windows 10,cara cepat mengganti ip address di windows 10,windows,cara merubah ip address di windows 10,cara mudah mengetahui ip address di windows 10,cara setting ip addres laptop atau komputer jaringan,cara ganti ip address proxy laptop komputer gratis,cara mengetahui ip address,cara cek ip address di windows 7







Tags:
ip address
cara mengetahui ip address komputer atau laptop
windows 10
cara cepat mengganti ip address di windows 10
windows
cara merubah ip address di windows 10
cara mudah mengetahui ip address di windows 10
cara setting ip addres laptop atau komputer jaringan
cara ganti ip address proxy laptop komputer gratis
cara mengetahui ip address
cara cek ip address di windows 7