[DIARY TEH RENI] Suasana Jabal Uhud di Madinah, Tempat Para Syuhada Dimakamkan

Subscribers:
995,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=5oLzbWLSiv0



Duration: 19:07
134 views
1


Jabal Uhud berjarak 5 kilometer di sebelah utara Kota Madinah dengan ketinggian sekitar 1.077 meter di atas permukaan laut.
Bukit ini akan selalu diingat oleh umat Islam karena di lembah bukit ini pernah terjadi pertempuran dahsyat antara pejuang Islam dan kaum kafir Quraisy, tepatnya pada tanggal 15 Syawal 3 H (Maret 625 Masehi) yang mengakibatkan 70 pejuang Islam mati syahid.
Peperangan dahsyat yang terjadi di lembah bukit ini merupakan peperangan antara 700 muslim melawan ribuan orang kaum musyrikin.
Dalam peperangan tersebut, tercatat kaum muslimin yang gugur mencapai 70 orang, di antaranya paman Nabi, Hamzah bin Abdul Muththalib, yang bergelar AsaDullah wa Asadur Rasul (Singa Allah dan RasulNya); Mush'ab bin Umair; dan Abdullah bin Jahsyin. Para syuhada tersebut dimakamkan di lokasi mereka wafat, di dekat Jabal Uhud.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Video Jurnalis: Reni Susanti
Host: Reni Susanti
Penulis Naskah: Reni Susanti
Video Editor: Timothy Afryano
Produser: Sherly Puspita
Music: Shesh Pesh - JR Tundra
#JernihkanHarapan #Haji2023 #IbadahHaji


Artikel ini bisa dilihat di : https://video.kompas.com/watch/650834/-diary-teh-reni-suasana-jabal-uhud-di-madinah-tempat-para-syuhada-dimakamkan




Other Videos By Kompascom Reporter on Location


2023-06-12Megawati: Saya Dijuluki Perempuan Terkuat di Dunia, Contoh Saya Saja...
2023-06-12Rencana Pertemuan Puan-AHY, Buka Jalan untuk Kerja Sama?
2023-06-12Balita di Samarinda Positif Narkoba Usai Minum Air dari Tetangganya
2023-06-12Kuasa Hukum Johnny G Plate Ungkap Kliennya Siap Jadi Justice Collaborator
2023-06-12PKS Yakin Demokrat Tetap Dukung Anies meski AHY Bertemu Puan
2023-06-12Lukas Enembe Akan Hadir Langsung di Sidang Perdana Pekan Depan
2023-06-12Segera Bertemu AHY, Puan Mau Ngobrol-ngobrol Dulu
2023-06-12Wagner Ogah Kontrak Apa pun dengan Rusia, Kenapa?
2023-06-12Ada Rencana AHY Bertemu Puan, Ini Kata SBY
2023-06-12PAN Sodorkan Erick Thohir Jadi Cawapres ke Megawati dan Prabowo
2023-06-12[DIARY TEH RENI] Suasana Jabal Uhud di Madinah, Tempat Para Syuhada Dimakamkan
2023-06-11Putusan Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi Dieksaminasi Para Akademisi
2023-06-11Sidang Perdana Lukas Enembe Ditunda karena Alasan Sakit
2023-06-11Mahfud MD Bongkar “Borok” Transaksi Balik Meja DPR
2023-06-11Anies Baswedan Makin Gencar Sindir Lawan Politik tentang Tujuan Pemilu
2023-06-11Respons Mahfud MD soal Utang Pemerintah yang Ditagih Jusuf Hamka
2023-06-11Bacawapres Anies Tak Kunjung Sepakat, Demokrat dan PDI-P Semakin Dekat?
2023-06-11Guru Musik yang Bunuh Mahasiswi di Surabaya Terancam Penjara Seumur Hidup
2023-06-11Siap Bantu Jusuf Hamka Tagih Utang ke Pemerintah, Mahfud MD Bongkar Instruksi Presiden di Baliknya
2023-06-11Kata Mahfud, Ada Transaksi di Balik Meja di DPR hingga MA
2023-06-11Penampakan Trotoar di Depan Kebudes AS yang Akhirnya Dibuka Setelah Ditutup 10 Tahun



Tags:
haji 2023
ibadah haji
jabal uhud
liputan haji
madinah
mekkah
sejarah jabal uhud
suasana haji