Dua TPS di Kabupaten di Kalbar Direkomendasikan Pemilihan Ulang

Subscribers:
1,130,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=zWAesxLzj-M



Duration: 3:01
47 views
2


Komisioner Bawaslu Kalbar, Mohammad mengungkapkan jika jajaran Bawaslu di Kabupaten yakni Melawi dan Kapuas Hulu merekomendasikan adanya Pemungutan Suara Ulang (PSU).

PSU tersebut, dikatakan Kordiv Penindakan Pelanggaran ini akan dilaksanakan pada Sabtu 12 Desember 2020.

"Insyallah berdasarkan surat yang kami terima di Bawaslu Provinsi, akan dilakukan PSU besok di dua TPS di dua Kabupaten. TPS di Kapuas Hulu di Kelurahan Putusibau Kota, dan di Melawi di TPS desa Baru," kata Mohammad, Jumat 11 Desember 2020 kepada Tribun.

Diterangkannya, pemungutan suara ulang itu merupakan bentuk bahwa pemilihan harus dilaksanakan langsung dan tidak boleh diwakili.

"Karena ini tidak boleh diwakili maka untuk menjaga kualitas pemiliha, kita ulang, supaya satu orang satu pemilih," katanya. Tribun Pontianak/Ridho Panji Pradana


Simak berita selengkapnya di http://pontianak.tribunnews.com/

Follow us on instagram: https://www.instagram.com/tribunpontianak/

Facebook: https://www.facebook.com/TribunPontianakInteraktif/

Silakan Subscribe, Like, dan Comment




Other Videos By Tribun Pontianak


2020-12-11Gadis Asal Singkawang Raih Putri Hijab Indonesia Favorit Kepulauan Kalimantan dan Indonesia Timur
2020-12-11Reaktif Rapid Test, Delapan Pegawai Dinsos Mempawah Diswab dan Isolasi Mandiri
2020-12-11HUJAN METEOR Warnai Langit Desember
2020-12-11Pesawat Terbang Milik KLHK Jatuh di Desa Sungai Awan Kiri Ketapang
2020-12-11Anthony Joshua Vs Kubrat Pulev
2020-12-11Bertaruh Nyawa Arungi Riam Demi Distribusikan Logistik Pilkada
2020-12-11Patroli Skala Besar TNI-Polri Pasca Pungut Suara dan Monitoring Pleno Tingkat PPK di Sintang
2020-12-11Jajaran Pegawai Dinas Sosial Mempawah Dirapid Test
2020-12-11Bea Cukai Kapuas Hulu Musnahkan Barang Bukti Hasil Penindakan 2019-2020
2020-12-11Bupati Landak Serahkan Program Bantuan Rumah Swadaya Tahun 2020
2020-12-11Dua TPS di Kabupaten di Kalbar Direkomendasikan Pemilihan Ulang
2020-12-11SDN 15 Seburing akan Dibangun, Ini Kata Kepala Sekolah
2020-12-11Atbah: SDN 15 Seburing Geresik Prioritas Kita
2020-12-112021, SDN 15 Seburing akan Dibangun dengan DAK
2020-12-11Duplikasi Jembatan Landak Ditutup Sementara, Mulai 11 Desember
2020-12-10Peresmian Mal Pelayanan Publik Sanggau
2020-12-10Sidak Pasar Tradisional, Sekda Pontianak Pastikan Harga Sembako Masih Stabil
2020-12-10Tim pemenangan Rupinus Aloysius Sambangi Bawaslu laporkan Dugaan Pelanggaran Pilkada
2020-12-10Sampan Pengangkut Logistik Pilkada di Kapuas Hulu Karam
2020-12-10Kerumunan Anak Bawah Umur Menjadi Target Operasi Cegah Prostitusi Online
2020-12-10Sutarmidji Kalau Petugas Mengarahkan Bayar Pajak Cash Harus Dicurigai



Tags:
tribun
tribun pontianak
travel
breaking news
Berita Terkini Pontianak
Pontianak Terkini
Berita Pontianak
Berita Kalbar
Tribun Pontianak
Kabar Pontianak
Kabar Kalbar
Pemilihahn Ulang di Kapuas Hulu
Pemilihan Ulang di Melawi
Pilkada 2020
Pilkada Kalbar 2020
Pilkada Kapuas Hulu 2020
Pilkada Melawi 2020