INSIDEN PERUSAKAN POLSEK CIRACAS, 29 PERSONEL TNI AD JADI TERSANGKA

INSIDEN PERUSAKAN POLSEK CIRACAS, 29 PERSONEL TNI AD JADI TERSANGKA

Channel:
Subscribers:
478,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=-LwRzy_vBuE



Duration: 1:05
5,775 views
35


Jakarta, IDN Times - Komandan Pusat Polisi Militer TNI AD (Danpuspomad), Letjen Dodik Wijanarko mengatakan, sejak Sabtu 29 Agustus 2020 hingga Selasa 2 September 2020, pihaknya sudah memeriksa 51 anggota TNI AD yang berasal dari 19 satuan. Mereka diperiksa terkait insiden penyerangan dan perusakan Polsek Ciracas, Jakarta Timur.

"Yang sudah dinaikkan statusnya sebagai tersangka dan sudah diajukan penahanan sebanyak 29 personel," kata Dodik di Mapuspom TNI AD, Jakarta Pusat, Kamis (3/9/2020).
==================================================================
Download IDN App di sini, biar kamu selalu Up to Date
https://idn.onelink.me/VKUf/YTSSB
===================================================
Baca selengkapnya di sini:
https://www.idntimes.com/news/indonesia/axel-harianja/insiden-perusakan-polsek-ciracas-29-personel-tni-ad-jadi-tersangka/3

===================================================
Subscribe: https://www.youtube.com/c/IDNTimes
===================================================

Temukan informasi menarik lainnya di:

https://idntimes.com
https://www.facebook.com/idntimes/
https://instagram.com/idntimes
https://twitter.com/idntimes

===================================================




Other Videos By IDN Times


2020-09-09REVIEW REDMI 9C - 5000 mAh CUMA RP1.399.000
2020-09-08How to Write in Online Media with IDN Times
2020-09-08[BREAKING] MENTERI EDHY PRABOWO POSITIF COVID-19
2020-09-08ANIES DESAK KOTA PENYANGGA IKUTI PERINTAH JOKOWI SOAL TESTING COVID-19
2020-09-08Review Sharp Aquos Zero 2 - Nyobain Layar 240Hz + Snapdragon 855
2020-09-07POTRET ISABELLA GUZMAN TERSENYUM SETELAH TIKAM IBU KANDUNGNYA
2020-09-07PEMPROV DKI NGOTOT TERAPKAN GANJIL GENAP DI TENGAH PANDEMIK COVID 19
2020-09-06POLISI UNGKAP ALASAN REZA ARTAMEVIA GUNAKAN SABU
2020-09-04Kemendikbud Habiskan Dana Rp13 T Selama Pandemik, Buat Apa Saja?
2020-09-03SIAP-SIAP SERING DISUNTIK, VAKSIN COVID-19 PALING CEPAT TAHAN 6 BULAN
2020-09-03INSIDEN PERUSAKAN POLSEK CIRACAS, 29 PERSONEL TNI AD JADI TERSANGKA
2020-09-03Dwayne Johnson 'The Rock' dan Keluarga Positif COVID 19
2020-09-0310 PEMAIN BINTANG YANG KONTRAKNYA AKAN BERAKHIR PADA 2021
2020-09-03Eksklusif! Ngobrol Seru Bersama Mendikbud, Nadiem Makarim: "Nasib Pendidikan di Tengah Pandemik"
2020-09-02TAK DISANGKA! GEGARA COVID 19 PENDAPATAN TAHUNAN ZOOM MELONJAK
2020-09-02BANYAK KLASTER KELUARGA, ANIES AKAN LARANG ISOLASI MANDIRI DI RUMAH
2020-09-02393 GURU DI SURABAYA POSITIF COVID 19 USAI TES SWAB MASSAL
2020-09-02Communitimes: Serunya Bersepeda Bareng Komunitas BOGI (Brompton Owners Group Indonesia).
2020-09-01VIRAL TIGA PEREMPUAN NAIK MOTOR MASUK TOL JAPEK
2020-09-01ALASAN KENAPA MENDING BELI HP MID-RANGE DI TAHUN 2020
2020-09-01"DPR, Gedungnya Kurang Ventilasi, Anggotanya Kurang Aspiratif" - Di Mana Aja Lucu Eps. 3



Tags:
IDNTimes
polsek ciracas
perusakan
penyerangan
tni ad
tni
polri
polisi