🔴 Kesaksian Suporter Arema FC Kanjuruhan Setelah Ada Tembakan Gas Air Mata Ke Arah Tempat Duduk Kami

Subscribers:
1,130,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=DdtWB9by0QE



Duration: 0:59
783 views
12


Seorang suporter Arema FC, Riyan Dwi Cahyono (22), warga asal Kecamatan Kademangan, Kabupaten Blitar tengah berbaring dalam perawatan medis Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kanjuruhan, karena mengalami patah tulang kanan.

Dia mengatakan pihaknya memang turut turun ke dalam lapangan usai pertandingan berakhir dengan kekalahan Arema FC dari Persebaya Surabaya 2-3.

"Kami turun tujuannya memang untuk protes kepada pemain dan manajemen Arema FC, kenapa Arema FC bisa kalah? Padahal selama 23 tahun sejarahnya Persebaya tidak pernah kalah melawan Arema FC di kandang Singo Edan," ungkapnya saat ditemui, Minggu.

"Jadi tujuannya hanya untuk protes agar Arema FC bisa lebih baik lagi ke depannya," imbuhnya.

Belum sampai melompati pagar, tembakan gas air mata datang ke arahnya di tribun sebelah timur, hingga membuatnya jatuh dan terinjak supporter lain yang berebut turun dari tribun.

"Saat itu saya tidak berdaya. Bahkan, teman perempuan saya yang bareng bersama saya dari Blitar hilang dan belum tahu bagaimana kondisinya saat ini," jelasnya.

Akibat gas air mata, Riyan sempat sesak napas.

Beruntung nyawanya masih selamat setelah segera dievakuasi oleh supporter lain. "Kami kecewa dengan perlakuan petugas keamanan.

Kami juga dipukul, ditendang oleh petugas, hingga teman kami sampai kehilangan nyawa," katanya.

Simak berita selengkapnya di http://pontianak.tribunnews.com/
Simak Video Viral lainnya https://www.youtube.com/c/TribunSingkawang1


#kesaksiansuporter #kanjuruhan #korbankanjuruhan #saksikanjuruhan #gasairmata
Follow us:

Instagram: https://www.instagram.com/tribunpontianak/
Facebook: https://www.facebook.com/TribunPontianakInteraktif/
Twitter: https://twitter.com/tribunpontianak
TikTok: tiktok.com/@tribunpontianak

Terima Kasih Telah Subscribe, Like, dan comment konten-konten menarik dari Kami.




Other Videos By Tribun Pontianak


2022-10-03🔴 300 Pelajar Singkawang Dapat Sepeda dan Ransel dari GeMa, Ini Harapan Wali Kota Tjhai Chui Mie
2022-10-03🔴 Respect! Liga Spanyol Heningkan Cipta untuk Tragedi Kanjuruhan Malang❗
2022-10-03Brenda Castillo, Libero Cantik asal Republik Dominika
2022-10-03🔴 Dampak Terkena Gas Air Mata di Kanjuruhan Sebabkan Mata Merah, Kulit Melepuh hingga Sulit Bernapas
2022-10-03Gabungan Suporter Sepak Bola Indonesia Nyalakan Lilin & Tabur Bunga di JIS
2022-10-03Gedung Asrama Haji Lamongan Ambruk
2022-10-03Kisah Diana Putri desainer Indonesia Perancang Outfit BLACKPINK
2022-10-03Kisah Pilu Seorang Ayah Mencari Putrinya Usai Tragedi Stadion Kanjuruhan
2022-10-03🔴 Piala Dunia 2022 Qatar 20 November – 18 Desember | Profil Timnas Jerman di World Cup 2022
2022-10-03🔴 Tersambar Petir, Tangki Solar Pelindo Cilegon Terbakar
2022-10-03🔴 Kesaksian Suporter Arema FC Kanjuruhan Setelah Ada Tembakan Gas Air Mata Ke Arah Tempat Duduk Kami
2022-10-03🔴 Zat yang Terkandung Dalam Gas Air Mata ❗
2022-10-03Burung Kasuari Ikut Lari Jogging Olahraga Bareng Prajurit Tamtama Kodam Kasuari
2022-10-03Kisah Riyan Selamat dari Tragedi Kanjuruhan Sempat Terinjak dan Sesak Napas
2022-10-03Buntut Tragedi Kanjuruhan, Valentino 'Jebret' Mundur dari Host dan Komentator Liga 1
2022-10-03🔴Duka Sergio Ramos Atas Tragedi Kanjuruhan Malang: Doa Kami Bersama Para Korban dan Keluarga Mereka
2022-10-03Sosok 2 Polisi Gugur Dalam Tragedi Stadion Kanjuruhan Usai Arema VS Persebaya
2022-10-03🔴 Bocah 11 Tahun Kehilangan Ayah dan Ibu dalam Tragedi Kanjuruhan, Lihat Orangtua Terinjak-injak
2022-10-03🔴 7 Klub Sepak Bola Eropa yang Mengucapkan Bela Sungkawa Atas Tragedi di Kanjuruhan Malang ❗
2022-10-03🔴 Mesut Ozil Ucapkan Bela Sungkawa Atas Tragedi di Stadion Kanjuruhan Malang❗
2022-10-02®️ 🔴 Irak Merdeka



Tags:
Pontianak Tribun
Tribun Pontianak
Kesaksian Suporter Arema FC
Kesaksian Suporter Kanjuruhan
kanjuruhan
korban kanjuruhan
saksi kanjuruhan
gas air mata
Tembakan Gas Air Mata
tragedi kandjuruhan