🔴 Khitanan Massal di Kampung Beting Pontianak Sasar Warga Kurang Mampu

Subscribers:
1,120,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=zv_Md4fkkS0



Duration: 2:25
213 views
9


Khitanan massal yang digelar oleh Dewan Pimpinan Daerah Serumpun Bangse Melayu (DPD SEBAYU) Kota Pontianak bekerja sama dengan IKHLAS Squad di Kampung Beting Jalan Tanjung Pulau, Pontianak Timur, Kota Pontianak, Kalimantan Barat menyasar kepada warga yang kurang mampu.

Ketua DPD SEBAYU Kota Pontianak Heri Ade Saputra menyampaikan, bahwa peserta khitanan massal ini menyasar kepada puluhan anak-anak dari kalangan warga kurang mampu.

“Khitanan massal ini diikuti sebanyak 25 anak dari kalangan kurang mampu. Kegiatan ini dalam rangka Milad SEBAYU ke-3 bekerja sama dengan IKhlas Squad. Ini merupakan bentuk kepedulian kita sebagai generasi muda kepada semua anak-anak di Pontianak terkhusus di kampong beting,” ujarnya.

Kegiatan ini merupakan kedua kalinya digelar, sebelumnya digelar pada tahun 2022 lalu pada Milad Sebayu Kota Pontianak.

“Antusias masyarakat pun cukup tinggi mengikuti kegiatan tersebut, ditambah lagi para peserta khitanan massal mendapat doorprize berupa kain atau sarung yang dibantu oleh donator dari bapak Zulfydar selaku anggota DPRD Kota Pontianak,” ucapnya.

Dirinya mengajak kepada masyarakat atau orang tua untuk membawa anaknya mengikuti khitanan demi terwujudnya sunnah Rasul.

#massal #khitangratis #pontianak #beting

Simak berita selengkapnya di https://pontianak.tribunnews.com/2023/01/16/jelang-imlek-prajurit-tni-batalyon-rk-644-wls-bersihkan-pekong-fuk-tet-chi-putussibau-kapuas-hulu
Simak Video Viral lainnya https://youtu.be/-Vo648K_URc

Follow us:

Instagram: https://www.instagram.com/tribunpontianak/
Facebook: https://www.facebook.com/TribunPontianakInteraktif/
Twitter: https://twitter.com/tribunpontianak
TikTok: tiktok.com/@tribunpontianak

Terima Kasih Telah Subscribe, Like, dan comment konten-konten menarik dari Kami.




Other Videos By Tribun Pontianak


2023-01-16Berikut Syarat untuk Mengikuti CPNS
2023-01-16🔴 Kenapa Jeruk Identik dengan Imlek di Indonesia ❓
2023-01-16🔴 Ini Makna Cap Go Meh dan Perayaan di Pontianak hingga Atraksi Pawai Bersinar
2023-01-16Melihat Lebih Dekat Megahnya Gerbang Mahligai Pesisir
2023-01-16Bocoran Jadwal Pembukaan CPNS 2023, Ini 4 Formasi yang Jadi Prioritas
2023-01-16Legenda Manchester United Sebut Cristiano Ronaldo harus Sadar Diri Sudah Tua
2023-01-16🔴 Ferry Irawan Sebut Venna Melinda Memukul Dirinya Sendiri❗
2023-01-16🔴 5 Deretan Opsi Pengganti Shin Tae-yong untuk Tukangi Timnas Indonesia Apabila Hengkang
2023-01-16Bupati Erlina Apresiasi Kegiatan Memakmurkan Masjid Oleh Gerakan Cinta Masjid
2023-01-16Pesawat Jatuh di Nepal: 68 Tewas, Kecelakaan Udara Terburuk dalam 30 Tahun
2023-01-16🔴 Khitanan Massal di Kampung Beting Pontianak Sasar Warga Kurang Mampu
2023-01-16🔴 Naga Mandiri Jalani Latihan Naga Bersinar Kedua di Halaman Yayasan Bhakti Suci Kubu Raya
2023-01-16🔴 Kenapa Imlek Identik dengan Warna Merah❓
2023-01-16Venna Melinda Ungkap Pemicu Utama KDRT Ferry Irawan
2023-01-16🔴Kebakaran di Pontianak Timur, Kepolisian Lakukan Penyelidikan, Dugaan Awal Akibat Konseling Listrik
2023-01-16🔴 Prajurit TNI Batalyon RK 644 Wls Bersihkan Pekong Fuk Tet Chi Putussibau Kapuas Hulu Jelang Imlek
2023-01-16Dikta Diduga Alami Pelecehan Saat Manggung di Sarinah
2023-01-16🔴 Dua Rumah di Pontianak Timur Terbakar, Petugas Sempat Kesulitan Sumber Air
2023-01-16🔴 Bentrok Karyawan PT GNI Morowali Utara: 3 Tewas, 69 Orang Ditangkap Polisi
2023-01-16Momen Ratu Tisha Daftarkan Diri sebagai Calon Wakil Ketua Umum PSSI
2023-01-16🔴 Ferry Irawan Ancam Bakal Sebar Video Lawas Sang Istri



Tags:
Pontianak Tribun
Tribun Pontianak
Khitanan Massal
Khitanan gratis
Khitanan
Kampung Beting
beting
Pontianak
massal
Serumpun Bangse Melayu
Khitan