🔴 Klasemen Liga 1 Indonesia 2023 Hari Ini Usai Persib Nyaris Kalah di Laga Perdana

Subscribers:
1,130,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=jraIqFDrYGg



Duration: 2:59
2,983 views
2


Berikut klasemen BRI Liga 1 Indonesia 2023-2024 usai Persib Bandung ditahan imbang Madura United dalam laga perdana Liga 1 Minggu 2 Juli 2023.

Persib Bandung sementara harus puas di posisi empat klasemen sementara di pekan pertama.

Hasil ini setelah mereka ditahan imbang 1-1 oleh tamunya Madura United dalam laga yang berlangsung di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA).

Bahkan Maung Bandung nyaris menelan kekalahan jika David Da Silva gagal mengeksekusi penalti menit ke-79.

Posisi Persib bahkan masih bisa tergusur dan turun ke posisi bawah karena masih ada sederet tim yang akan bertanding.

Jalannya pertandingan

Persib mendapatkan sepakan on target pada menit kedua.

Akan tetapi Satria Tama masih bisa dengan mudah menangkap bola.

Gol pertama didapat Madura United pada menit kelima melalui sepakan Hugo Gomes alias Jaja.

Ia menerima umpan crossing dan lansung mengontrol bola kemudian melesatkan tendangan voli, bola pun menjebol gawang Teja Paku Alam.

Bola sepakan Beckham Putra pada menit kesembilan, namun bola meninggi di atas mistar gawang.

Menit ke-28, bola sepakan bebas dari Edo Febriansah masih bisa ditepis Satria Tama.

Pada menit ke-33, bola sundulan I Putu Gede dari situasi sepak pojok masih melebar dari sasaran.

Pertandingan memasuki menit ke-40, Persib belum mampu memecah kebuntuan.

Hingga babak pertama selesai, Madura United unggul 1-0 atas Persib Bandung.

Babak kedua dimulai, Madura United melakukan pergantian pemain, Salim akbar Tuharea digantikan Malik Risaldi.

Lalu Slamet Nurcahyono masuk menggantikan Rivera.

Persib pun demikian, Beckham Putra diganti Tyronne.

Tyronne pun langsung membuat peluang dengan tendangan dari luar kotak penalti, namun bola tidak menemui sasaran.

Menit ke-51, Teja Paku Alam melakukan dua penyelamatan beruntun dengan memblok sepakan Jaja dan Malik Risaldi.

Alberto Goncalves diganti Brandao pada menit ke-56. Di kubu Persib, Robi Darwis masuk menggantikan I Putu Gede.

Pertandingan memasuki menit ke-70, Ezra Walian masuk menggantikan Tyronne yang cedera.

Lima menit berselang, Andik Rendika Rama masuk menggatikan Novan Setya Sasongko.

Persib mendapatkan penalti setelah Robi Darwis dijatuhkan di kotak penalti pada menit ke-78.

David da Silva sukses mengeksekusi sepakan penalti semenit berselang.

Kedudukan sama kuat 1-1.

Hingga pertandingan berakhir tidak ada lagi gol tercipta. Skor akhir sama kuat 1-1.

#liga1indonesia #persib #klasemenliga1terbaru

#TribunPontianakAwards2023 #KalbarMajuMenembusBatas
#KalbarMenembusBatas #TribunPontianakAwards #TribunPontianak15

Simak berita selengkapnya di https://pontianak.tribunnews.com/topic/liga-1
Simak Video Viral lainnya https://www.youtube.com/c/TribunSingkawang1

Follow us:

Instagram: https://www.instagram.com/tribunpontianak/
Facebook: https://www.facebook.com/TribunPontianakInteraktif/
Twitter: https://twitter.com/tribunpontianak
TikTok: tiktok.com/@tribunpontianak

Terima Kasih Telah Subscribe, Like, dan comment konten-konten menarik dari Kami.




Other Videos By Tribun Pontianak


2023-07-03Tua-Tua Keladi, Inilah Tiga Pemain Lokal yang Berusia Uzur di Liga 1 2023/24
2023-07-03Thomas Doll Optimis❗ Pemain Akademi Mereka Promosi ke Tim Utama Persija
2023-07-03🔴 250 Pembalap Ikuti Kejurprov Balap Motor Kalbar Seri Dua 2023 di Singkawang, Ada Kelas Balap Liar
2023-07-03Untuk Meyakinkan Lionel Messi Gabung Inter Miami, Perlu 3,5 Tahun❓
2023-07-03Pembalap World Superbike Gagal Bersaing pada MotoGP❗, Remy Gardner Ungkap Alasannya
2023-07-03Terungkap Cara Panji Gumilang Kumpulkan Rp 4 Miliar dalam 1 Jam
2023-07-03🔴 Diperiksa Bareskrim Hari Ini, Akankah Pimpinan Ponpes Al-Zaytun Panji Gumilang Bakal Hadir?
2023-07-03🔴 Gawai Dayak Nosu Minu Podi Tahun 2023 Siap Digelar di Sanggau, Persiapan Panitia Capai 90 Persen
2023-07-03Inter Miami Seperti Ingin Menjadi Barcelona Cabang AS❓
2023-07-03🔴 Bobon Santoso Masak Besar 500 Porsi Asam Pedas di Pontianak, Kerjasama Pemprov Kalbar
2023-07-03🔴 Klasemen Liga 1 Indonesia 2023 Hari Ini Usai Persib Nyaris Kalah di Laga Perdana
2023-07-03Pembalap Merasa Format Baru MotoGP 2023 Sebabkan Banyak Kecelakaan
2023-07-03Siap Gelar Piala Dunia U-17 2023❗, JIS dan 5 Stadion Indonesia
2023-07-03🔴 Luis Milla Tak Paham Alasan Bobotoh Persib Lakukan Aksi Protes, Manajemen Maung Buka Suara
2023-07-03🔴Lagi Dirayu Masuk Timnas U-17 Indonesia, Welber Jardim Bawa Sao Paulo Juara Copa Criciuma U-17 2023
2023-07-03PSSI Tunjuk Legenda Chelsea dan Minta Masyarakat Bantu Bima Sakti Cari Pemain Timnas Piala Dunia U17
2023-07-03Panji Gumilang Al Zaytun Kumpulkan Rp 4 M dalam 1 Jam, Kesaksian Eks NII
2023-07-03Alasan Rendy Kjaernett Bikin Tato Wajah Syahnaz Sadiqah di Badan, Itu Obat Gue
2023-07-03🔴 Prediksi Persija vs PSM Makassar Liga 1, Doll Andalkan Matsumura, Tavares Incar Kemenangan di GBK
2023-07-03Rekaman Suara Nikita Mirzani Viral, Akui Masih Cinta hingga Ancam Antonio Dedola
2023-07-03Polisi Sebut Belum Ada Konfirmasi Kedatangan Panji Gumilang ke Bareskrim Polri



Tags:
pontianak
singkawang
video pontianak
video viral
viral
Kalbar
kalimantan
Tribun Pontianak Awards 2023
Kalbar Maju Menembus Batas
Kalbar Menembus Batas
Tribun Pontianak Awards
Tribun Pontianak 15
klasemen liga 1 indonesia 2023
liga 1 indoneis 2023
persib
laga perdana persib bandung
persib bandung
persib vs madura united
klasemen liga 1 indonesia 2023 terbaru
klasemen liga 1 indonesia 2023 hari ini