Menlu RI Bicarakan IKN Nusantara saat Bertemu Presiden Korea Selatan Yoon Suk Yeol

Subscribers:
500,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=zi9PizGJd8w



Duration: 1:35
2,385 views
36


Lihat Selengkapnya : https://kaltim.tribunnews.com/2023/03/20/korea-selatan-bawa-banyak-investor-lihat-langsung-progres-pembangunan-ikn-nusantara

Menteri Luar Negeri Indonesia (Menlu RI) Retno Marsudi melakukan kunjungan kehormatan kepada Presiden Korea Selatan Yoon Suk Yeol dalam rangka kunjungan kerja ke Seoul, Jumat (31/3/2023).

Dalam pertemuannya dengan Presiden Yoon, Retno mengangkat sejumlah isu, di antaranya soal pembangunan di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara hingga keketuaan Indonesia di ASEAN.

Sekira ada tiga hal yang ia angkat saat bertemu dengan Presiden Korea.

Pertama, Retno menyampaikan harapan Indonesia agar Korea dapat terus memperkuat kerja sama pembangunan ekosistem kendaraan berbasis baterai.

Yang kedua adalah apresiasi minat besar Korea dan pengusahanya untuk melakukan kerja sama dalam pembangunan IKN, terutama dibidang smart cities dan water management.

Editor: Robin

#IKNNusantara
#IbuKotaNegara
#KoreaSelatan
#Sepaku




Other Videos By Tribun Kaltim Official


2023-04-02Pesona Lisa BLACKPINK saat Rayakan Ulang Tahun di Negara Asalnya Thailand
2023-04-02IMF Siap Gelontorkan 15,6 M Dolar AS, Utang Ukraina Bertambah
2023-04-02Via Vallen Bagi-bagi Sembako Selama Bulan Ramadhan, Berisi Beras hingga Daging Segar
2023-04-02Presiden Ukraina Jatuhkan Sanksi pada 33 Warga Rusia dan 225 Perusahaan
2023-04-02Kini Hijrah, Kartika Putri Akui Hijab Tak Menghalanginya Berkreasi
2023-04-02Putin Perintahkan 147.000 Pria Rusia Wajib Militer
2023-04-02Polandia Diduga Berencana Invasi Belarusia
2023-04-02Finlandia Rresmi Akan Diterima NATO, Vladimir Putin Meradang & Terancam
2023-04-02Menhan Putin Sudah Siapkan Pasokan Amunisi, Rusia Siap Perang Selamanya
2023-04-02Jenderal AS Ragu Ukraina Bisa Usir Seluruh Pasukan Rusia
2023-04-01Menlu RI Bicarakan IKN Nusantara saat Bertemu Presiden Korea Selatan Yoon Suk Yeol
2023-04-01Warga Tersingkir dari IKN Nusantara, Uang Ganti Rugi Rumah dan Kebun tak Cukup untuk Beli Lahan
2023-04-01Asosiasi Pengusaha Jepang Lirik Potensi Investasi di IKN Nusantara
2023-04-01Terjadi Ledakan di Kilang Pertamina Dumai Putri Tujuh, Getarannya Terasa Hingga Radius 7 Km
2023-04-01Once Mekel Mengungkapkan Bahwa Jadi Vokalis Dewa 19 Tidak Mudah
2023-04-01Ivan Gunawan Pilih Beri Panggung ke Artis Pendatang Baru
2023-04-01Raffi Ahmad Dituding Artis R, Terseret dalam Kasus Pencucian Uang
2023-04-01Tanggapan Nagita Soal Dugaan Raffi Ahmad Terlibat Pencucian Uang Rafael Alun
2023-04-01AC Milan Tetapkan Pilihan Kepada Striker Udinese, Beto Dinilai Sepadan dengan 3 Penyerang Rossoneri
2023-04-01🔴NEWS UPDATE: Presiden Dengarkan Curhat Pemain Timnas U-20 Saat Kunjungi Latihan Garuda Muda di GBK
2023-04-01🔴NEWS UPDATE: Raffi Ahmad dan Rafael Alun Dituding Satu Circle



Tags:
news video
tribun video
berita video
tribun kaltim Official
Video Viral
update ikn terkini
ikn update
tribun kaltim
nusantara
berita terkini
berita nasional
indonesia update
ibu kota Negara
IKN Terbaru hari ini
IKN baru Indonesia
IKN Terkini
IKN Nusantara
Pembangunan IKN
IKN
Ibukota Negara
Nusantara
PPU
Sepaku
Kalimantan Timur
Penajam Paser Utara
Ibukota Indonesia
Bupati PPU
Investor
Korea Selatan