MOELDOKO AKHIRNYA TEMUI PERWAKILAN BEM SI

Channel:
Subscribers:
479,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=rH8H7KlMmLg



Duration: 1:21
368 views
3


MOELDOKO AKHIRNYA TEMUI PERWAKILAN BEM SI

Kepala Staf Presiden (KSP), Moeldoko, akhirnya keluar untuk menemui aliansi Badan Eksekutif Mahasiswa Seluruh Indonesia (BEM SI) yang sedang berdemonstrasi di sekitar Patung Arjuna Wijaya (Patung Kuda), Jakarta Pusat (Jakpus). Moeldoko menemui perwakilan BEM SI demi berdialog.

Pantauan IDN Times, massa masih melakukan unjuk rasa di Jl Medan Merdeka Barat, Jakpus, sejak Kamis siang (21/10/2021). Sejumlah tuntutan mereka layangkan, sekaligus menuntut orang Istana keluar menemui mahasiswa mendengarkan aspirasinya.

Hingga akhirnya, Moeldoko datang menemui massa sekitar pukul 16.40 WIB untuk berdialog dengan perwakilan.

==================================================================
Download IDN App di sini, biar kamu selalu Up to Date
https://idn.onelink.me/VKUf/YTSSB
===================================================
Baca selengkapnya di sini:
?utm_source=youtube&utm_medium=youtube&utm_campaign=youtube

===================================================
Subscribe: https://www.youtube.com/c/IDNTimes
===================================================

Temukan informasi menarik lainnya di:

https://idntimes.com
https://www.facebook.com/idntimes/
https://instagram.com/idntimes
https://twitter.com/idntimes

===================================================




Other Videos By IDN Times


2021-10-24PERNYATAAN MENTERI AGAMA KALAU KEMENAG ITU HADIAH UNTUK NU
2021-10-22BARESKRIM TANGKAP PENDANA PINJOL PENYEBAB KEMATIAN IBU DI WONOGIRI
2021-10-22Community Gathering Warga Duniaku: Live Interview with Akil Yami
2021-10-22FACEBOOK DIKABARKAN BAKAL GANTI NAMA, INI 5 INFO SEPUTAR REBRANDINGNYA
2021-10-21KPAI: LAYANAN ADUAN TIDAK TERGANGGU SETELAH DATA DIRETAS
2021-10-21YAQUT 'SERAHKAN' JABATAN MENAG SEHARI KE SANTRI PEMENANG SAYEMBARA
2021-10-21BANTU ANAK YATIM PIATU, MENSOS: KALAU ADA APA-APA HUBUNGI IBU
2021-10-21RACHEL VENNYA MINTA MAAF USAI DIPERIKSA 9 JAM
2021-10-21DAFTAR 59 RUANG TERBUKA HIJAU DI JAKARTA YANG MULAI DIBUKA BESOK
2021-10-21TEMPAT BERMAIN ANAK DI MAL JAKARTA BOLEH BEROPERASI LAGI
2021-10-21MOELDOKO AKHIRNYA TEMUI PERWAKILAN BEM SI
2021-10-21Tuntut Jokowi, Massa BEM SI yang Demo di Patung Kuda Berkerumun!
2021-10-21RACHEL VENNYA PENUHI PANGGILAN POLDA METRO JAYA
2021-10-21RAPOR BEM UI UNTUK 2 TAHUN JOKOWI: 6 MENTERI DAPAT SKOR E, 3 LAINNYA D
2021-10-205 NASIB KARIER KIM SEON HO SETELAH SKANDAL, MANDEK DALAM SEKEJAP
2021-10-20SALAH PAHAM SOAL BATIK MISS WORLD MALAYSIA DISERANG WARGANET
2021-10-20HUMAS POLDA KALTENG PANGGIL NETIZEN GEGARA KOMEN INI, KABID MINTA MAAF
2021-10-20PROF BAGIR MANAN, SOAL ANCAMAN TERHADAP DEMOKRASI DAN PERS
2021-10-20RIBUAN ORANG TANDA TANGANI PETISI DESAK RACHEL VENYA DIHUKUM
2021-10-19SEORANG SISWA SMP DI DEPOK POSITIF COVID 19, PTM DIHENTIKAN SEMENTARA
2021-10-19LUHUT: JIKA NATAL-TAHUN BARU DILEWATI DENGAN BAIK, INDONESIA ENDEMIK



Tags:
IDNTimes