Napak Tilas di Museum Sumpah Pemuda Jakarta, Ada Monumen hingga Koleksi Biola Milik WR Supratman

Subscribers:
495,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=YoEEyKOZR-k



Duration: 2:27
14 views
0


Baca Berita Lainnya di Website: https://kaltim.tribunnews.com/topic/berita-nasional-terkini

Tribunners, sejarah panjang perjuangan Kemerdekaan Indonesia bisa anda lihat di Museum Sumpah Pemuda.
Tepatnya Museum Sumpah Pemuda ini berada Jalan Kramat Raya No.106, RT.2/RW.9, Kwitang, Kecamatan Senen, Kota Jakarta Pusat, DKI Jakarta.
Dilansir dari TribunTravel.com, dalam museum ini ada beragam koleksi napak tilas sejarah Sumpah Pemuda yang bisa anda temukan.
Seperti Monumen Persatuan Pemuda.
Monumen ini memiliki bentuk tangan mengepal, dengan tiga butir ikrar Sumpah Pemuda yang tertulis di bawah monumenya.
Pasalnya tangan mengepal ini merupakan perwujudan simbol dari persatuan dan kesatuan para pemuda dalam peristiwa Sumpah Pemuda.
Selain monumen, di museum ini juga memiliki patung panitia kongres 27-28 Oktober 1928
Diantaranya ada patung dengan beberapa tokoh penting seperti Mohammad Tabrani, Muhammad Yamin, Prof. Mr. Soenario, dan W.R. Supratman.
Para tokoh-tokoh tersebut memiliki peran krusial dalam penyelenggaraan Kongres Pemuda 27-28 Oktober 1928.
Ada pula Biola WR Supratman yang bisa anda temukan dalam Museum Sumpah Pemuda ini, tribunners.
Diketahui biola WR Supratman dulu pernah digunakan untuk mengiringi lagu Indonesia Raya.
Tetapi, biola WR Supratman yang saat ini dipajang di Museum Sumpah Pemuda merupakan replikanya saja.
Dulunya biola WR Supratman yang asli sempat dipamerkan untuk pengunjung umum, namun pihak Museum Sumpah Pemuda tidak memamerkannya lagi.
Sebab kini biola tersebut telah disimpan dengan baik, sebagai bentuk tanggung jawab melestarikan peninggalan WR Supratman kepada bangsa Indonesia.
Kini biola yang aslinya disimpan dengan baik, sebagai bentuk tanggung jawab melestarikan peninggalan WR Supratman kepada bangsa Indonesia.
Beragam koleksi ini bisa anda lihat dengan membeli tiket masuknya mulai dari Rp 1.000 untuk anak-anak, Rp 2.000 untuk dewasa, dan Rp 10 ribu bagi turis asing.
Namun, jika berkunjung datang secara rombongan dikenakan tiket masuk anak-anak Rp 500 dan dewasa Rp 1.000.

Berita Nasional: https://kaltim.tribunnews.com/topic/berita-nasional-terkini

Editor: Jojo

#museum #museumsumpahpemuda #jakarta




Other Videos By Tribun Kaltim Official


2022-10-27KABAR ARTIS: Prihatin, Update Kondisi Nikita Mirzani di Penjara, Sembelit, Mogok Makan, Sulit BAB
2022-10-2727 Lokasi Transmigrasi Dekat IKN Nusantara, Jadi Lumbung Pangan Ibu Kota Baru
2022-10-27🔴 PUNCAK PERINGATAN KE-94 HARI SUMPAH PEMUDA DI IKN NUSANTARA
2022-10-27Bendungan Sepaku Semoi, Penyedia Air Baku Plus Pengendali Banjir di IKN Nusantara
2022-10-27BERITA NASIONAL: Pemerintah Percepat Pengadaan Fomepizole untuk Tangani Kasus Gangguan Ginjal Akut
2022-10-27AC Milan Ingin Boyong Winger Real Madrid Secara Gratis, Juara Liga Italia Jadi Bahan Tertawaan
2022-10-27🔴BORNEO UPDATE - Jembatan Panjang Kariangau Balikpapan Roboh Dihantam Gelombang Besar
2022-10-27MHU: ENERGI TERBARUKAN DARI KAWASAN TAMBANG - Talkshow Tribun Kaltim
2022-10-27Rayakan Hari Ulang Tahun, AEON Mall Sentul Gelar Festival Bertajuk 1st Anniversary Matsuri
2022-10-27Wisata Jakarta Escape, Tawarkan Ruang Terbuka Hijau yang Luas dan Restoran Berkonsep Balance Food
2022-10-27Napak Tilas di Museum Sumpah Pemuda Jakarta, Ada Monumen hingga Koleksi Biola Milik WR Supratman
2022-10-27Museum Batik Indonesia Resmi Dibuka untuk Umum, Ada Sebanyak 860 Koleksi Kain dari Seluruh Indonesia
2022-10-27Menilik Desa Malangsari di Karawang, Kelola Sampah Organik dengan Lalat Manggot BSF
2022-10-27Gerak gerik Nikita Mirzani di tahanan diawasi ketat petugas, tak boleh keliaran terlalu jauh
2022-10-27🔴SAPA PAGI TRIBUN KALTIM- Kirab Pemuda Nusantara Bawa 34 Bendera Provinsi ke IKN di HSP 2022
2022-10-27BERITA NASIONAL: Demo Desak Dibentuknya Tim Pencari Fakta Kasus Gagal Ginjal Akut
2022-10-27Satgas Ops Nusantara Gelar Patroli Pembangunan IKN di Kawasan Lingkar Sepaku Menuju Jalan Poros
2022-10-27SUPERBALL: Skuat Borneo FC Pilih Tinggalkan Kota Samarinda
2022-10-27🔴NEWS UPDATES : Kejari Kaji dan Pelajari Permohonan Penangguhan Penahanan Nikita Mirzani
2022-10-27BERITA NASIONAL: Syarat Obat Sirup yang Dibolehkan Beredar oleh Pemerintah
2022-10-27Ditemukan 4 Pistol di Rumah Siti Elina



Tags:
news video
tribun video
berita video
tribun kaltim Official
Video Viral
Ikn Nusantara
seleb
update ikn terkini
ikn terkini
ikn update
tribun kaltim
nusantara
info seleb terkini
berita artis viral
berita seleb viral
berita viral
kabar artis terkini
artis
selebriti
shorts video
berita terkini
berita nasional
indonesia update
ibu kota Negara
museum
museum sumpah pemuda
jakarta