Pantaskah Berbuat 'Curang' dalam Game Single Player? - Eksploitasi Bug dalam Tears of the Kingdom

Channel:
Subscribers:
1,130
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=H4fGOUnqpik



Duration: 0:00
909 views
34


Video ini adalah bagian dari review game The Legend of Zelda: Tears of the Kingdom

Meskipun dikatakan sebagai game yang sempurna, Game ini tidak lepas dari berbagai permasalahan teknis atau bug yang membuat pemain bisa melakukan sesuatu yang tidak diinginkan oleh developernya. Beberapa contoh bug yang ada di game ini adalah item duplication bug, infinite wing, atau stake nudging.

Nintendo telah merilis patch terbaru sampai dengan 1.2.1 dari game ini yang selain memperbaiki beberapa permasalahan performa, juga menghilangkan celah celah yang bisa dimanfaatkan pemain tersebut. memang, sampai dengan versi terbarunya pun masih terdapat bug yang bisa dimanfaatkan oleh pemain, tapi pertanyaan yang muncul dalam benak saya adalah: kenapa celah ini harus dipatch? memangnya kenapa kalau pemain memanfaatkan celah dalam game single player?

Apabila teman-teman berkenan, silahkan bantu support channel ini dengan Share, Like, dan Subscribe ke Channel Bapakantor. Kalian juga bisa memberikan dukungan dengan cara mengirim saweria ke https://saweria.co/bapakantor atau bisa juga dengan cara Super Thanks langsung di video ini.

Timestamps
00:00 Intro
02:58 Definisi memanfaatkan celah
08:48 Cara Developer mengatasi celah
11:30 Apakah Pantas berbuat 'curang'?


Terima kasih sudah menonton. Semoga kalian semua sehat selalu.




Other Videos By Bapakantor


2025-01-08Dragon Quest Builder 2 Menjadi Salah Satu Game Terbaik yang Pernah Saya Mainkan
2024-12-1910 Indie Games Nintendo Switch yang Ga Kalah Seru dari Game AAA
2024-12-1110 Games Nintendo Switch Terbaik Yang Saya Mainkan di Tahun 2024
2024-11-28Salah Satu JRPG Terbaik Tahun ini - YS X: Nordics
2024-11-14Kita Tidak Akan Memiliki Apapun di Masa Depan
2024-11-12Rekomendasi Game Ringan di Nintendo Switch - SPYxANYA Operation Memories
2024-10-28Main di PS4 pun Tetap Bagus! - Metaphor: ReFantazio
2024-10-01Game Princess Paling Kejam yang Pernah Saya Mainkan - The Legend of Zelda: Echoes of Wisdom
2024-09-23Mencoba Memahami Keberadaan PS5 Pro
2024-09-14Pecinta Gundam Wajib Main Game ini
2024-09-06Pantaskah Berbuat 'Curang' dalam Game Single Player? - Eksploitasi Bug dalam Tears of the Kingdom
2024-08-31Bagaimana Hyrule dalam Tears of the Kingdom Menjadi Dunia Open World Terbaik yang Pernah Dibuat
2024-08-22Link si Sarjana Teknik : Ultrahand Membuat Saya Tidak Berhenti Main Tears of the Kingdom
2024-07-18Library Game Banyak tapi Ga Ada yang Dimainin? Ini Salah Satu Penyebabnya
2024-07-05Pingin Masuk ke Seri Metroid? Main ini Dulu - Metroid Dread Review
2024-06-30Beli tahun lalu, baru diunboxing sekarang #gamesindonesia #games #nintendoswitch
2024-06-27Highlight Game Indie di Nintendo Switch - Astral Ascent
2024-06-20Awalnya Bertani, Ujung Ujungnya Menyelamatkan Dunia - Harvestella Review
2024-06-17Untung aja Diremastered, Ga Nyangka Sebagus ini! - Paper Mario: The Thousand Year Door Review
2024-06-06Masih Belum Perlu Beli Konsol Lain! Games Nintendo Switch terbaik pertengahan tahun 2024
2024-05-23Eiyuden Chronicle (belum) mirip Suikoden 2