🔴 Pernyataan Kementerian Luar Negeri terkait Proses Pencarian Eril, Anak Ridwan Kamil ❗

Subscribers:
1,120,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=NhmSM4gVmCo



Duration: 3:01
234 views
1


Putra Ridwan Kamil, Emmeril Kahn Mumtadz atau yang lebih dikenal dengan nama Eril belum juga ditemukan menurut keterangan pihak Kementerian Luar Negeri Indonesia (Kemlu RI).

Direktur Perlindungan WNI dan BHI Kemlu RI, Judha Nugraha, dalam pernyataan tertulisnya menyatakan, kepolisian Swiss beserta tim SAR melanjutkan proses pencarian hari ini.

Pencarian Eril dilakukan dengan jangkauan yang lebih luas pada Jumat, 27 Mei 2022, mulai pukul 09.00 CEST (waktu Swiss) hingga selesai.

“KBRI Bern bersama Kemlu RI Jakarta, lewat Direktorat Perlindungan WNI akan terus memantau perkembangan pencarian Sdr Emmeril,” lanjut dia.

Disebutkan, sejak menerima laporan hilang kontaknya Emmeril Mumtadz, pada hari Kamis, 26 Mei 2022 pukul 11.00 CEST, KBRI Bern telah melakukan koordinasi erat dengan kepolisian Swiss, emergency line Swiss, serta rumah-sakit rumah sakit terdekat di Kota Bern.

Polisi Kota Bern telah mengerahkan tim SAR yang terdiri atas unsur polisi sungai, ambulans, dan pemadam kebakaran di Bern untuk menyisir seluruh area potensial (all possible spots) sepanjang Sungai Aaree, dari pukul 10.00 - 15.00 CEST, Kamis.
Per tanggal 26 Mei 2022, pukul 18.00, proses pencarian yang dilakukan oleh tim SAR setempat belum berhasil memperoleh hasil yang diharapkan.

Namun, kepolisian Swiss beserta tim SAR akan melanjutkan proses pencarian dengan jangkauan yang lebih luas hari ini, Jumat, 27 Mei 2022, mulai pukul 09.00 CEST hingga selesai.


Simak berita selengkapnya di http://pontianak.tribunnews.com/
Simak Video Viral lainnya https://pontianak.tribunnews.com/topic/berita-video

#Eril #ridwanKamil #Aare
Follow us:

Instagram: https://www.instagram.com/tribunpontianak/
Facebook: https://www.facebook.com/TribunPontianakInteraktif/
Twitter: https://twitter.com/tribunpontianak
TikTok: https://www.tiktok.com/@tribunpontianak1

Terima Kasih Telah Subscribe, Like, dan comment konten-konten menarik dari Kami.




Other Videos By Tribun Pontianak


2022-05-28🔴 Mengenal Sungai Aare, Tempat Wisata Favorit di Swiss saat Musim Panas ❗
2022-05-28🔴 Bocah 12 Tahun Disekap Kakek Tua, Ditemukan Ditutupi Sarung di Pojok Rumah
2022-05-28🔴 Potret Indah Sungai Aare, Swiss, Lokasi Anak Ridwan Kamil, Eril Hilang Terseret Arus❗
2022-05-28🔴 Polisi Ungkap Fakta Sungai Aare, Orang Asing Tak Tahu Bahanyanya Sering Tenggelam
2022-05-28🔴 Hilang Lebih dari 12 Jam di Swiss, Eril Belum Juga Ditemukan, Seluruh Area Sungai Aare Disisir ❗
2022-05-28🔴Sudah Lebih 24 Jam Sejak Hilang, Eril Belum Ditemukan,Polisi Swiss Ungkap Kesulitan Upaya Pencarian
2022-05-27🔴 BREAKING NEWS: Buya Syafii Maarif Meninggal Dunia Setelah Dirawat di RS PKU Muhammadiyah Gamping
2022-05-27🔴 FAKTA Sungai Aare di Swiss, Lokasi Hilangnya Anak Sulung Ridwan Kamil, Eril Terseret Arus Sungai❗
2022-05-27🔴 Polisi Swiss Ungkap 2 Alasan Sulitnya Pencarian Anak Ridwan Kamil, Eril di Sungai Aare❗
2022-05-27🔴 Kronologi Eril Hilang Terseret Arus Sungai di Bern Swiss ❗
2022-05-27🔴 Pernyataan Kementerian Luar Negeri terkait Proses Pencarian Eril, Anak Ridwan Kamil ❗
2022-05-27🔴Kronologi Hilangnya Dokter Faisal hingga Ditemukan Bersama Perempuan di Penginapan ❗
2022-05-27🔴 Peringatan Dini BMKG Sabtu 28 Mei 2022
2022-05-27Kabar Terkini Pencarian Anak Ridwan Kamil di Sungai Aaree Swis, KBRI & Polisi Perluas Pencarian Eril
2022-05-27Isak Tangis Doa Bersama Untuk Keselamatan Putra Sulung Ridwan Kamil #shorts
2022-05-27Barang Barang Minimarket Mengapung #SHORTS
2022-05-27🔴 Doa Masyarakat Jabar untuk Putra Sulung Ridwan Kamil
2022-05-27🔴Mengenal Sungai Aare di Swiss, Lokasi Hilangnya Anak Sulung Ridwan Kamil, Eril, Saat Berenang❗
2022-05-27®️ 🔴 Bom Meledak di Pasar
2022-05-27🔴 Barang Barang Minimarket Terapung di Minimarket
2022-05-27🔴 Anak Ridwan Kamil, Emmeril Hilang, Polisi Swiss Ungkap 2 Alasan Sulitnya Pencarian di Sungai Aare❗



Tags:
kemlu
eril ridwan kamil
sungai Aare
swis
anak ridwan kamil
anak gubernur jabar
Emmeril Kahn Mumtadz