Terima Bantuan Logistik, Warga Desa Sabing Sambas Cerita Padinya Terendam Banjir

Subscribers:
1,120,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=uyefv5m91xs



Category:
Vlog
Duration: 3:01
99 views
0


Warga Desa Sabing, Kecamatan Teluk Keramat, Kabupaten Sambas menerima bantuan logistik berupa beras, mi instan dan susu balita. Bantuan itu diberikan lantaran dua Dusun di Desa Sabing terdampak banjir hampir lima hari hingga Kamis 2 Februari 2023.

"Banjir di sini sudah sejak Minggu 29 Januari 2023. Ketinggian banjir paling parah mencapai pinggang dewasa," kata Eli warga Dusun Sabing Darat, Desa Sabing, Kamis 2 Februari 2023.

Eli mengatakan, banjir merendam rumah warga hingga masuk ke dalam rumah. Setidaknya hingga Kamis kemarin kata dia, sejumlah titik rumah warga masih terendam.


"Banjir memang perlahan surut tetapi sejumlah rumah warga masih terendam. Mau masak sulit karena dapur terendam. Banjir ini membuat seperti ada pantai dalam rumah," jelasnya.

Eli mengatakan, banjir ini juga menjadi yang terparah dari banjir biasanya. Padi hasil panen warga ikut berendam akibat banjir

"Padi yang sudah di panen kemudian disimpan dalam rumah itu terkena banjir juga. Kalau masih di batangnya mungkin tak terlalu dipikirkan," ujarnya.

Dia mengatakan, anak anak sekolah di liburkan sementara ini akibat banjir. Kata dia, ini menjadi keputusan juga diterima arahan dari Dinas Pendidikan.

"Mungkin bisa kita katakan sekolah tidak terkena banjir, tetapi anak anak untuk pergi ke sekolah sulit melewati banjir," ucapnya.

#banjir #sambas #bupati #satono #waspadabanjir #padi #terendambanjir #warga #cerita

Simak berita selengkapnya di https://pontianak.tribunnews.com/2023/02/03/terima-bantuan-logistik-warga-desa-sabing-sambas-cerita-padinya-terendam-banjir
Simak Video Viral lainnya https://www.youtube.com/c/TribunSingkawang1

Follow us:

Instagram: https://www.instagram.com/tribunpontianak/
Facebook: https://www.facebook.com/TribunPontianakInteraktif/
Twitter: https://twitter.com/tribunpontianak
TikTok: tiktok.com/@tribunpontianak

Terima Kasih Telah Subscribe, Like, dan comment konten-konten menarik dari Kami.




Other Videos By Tribun Pontianak


2023-02-03Bantuan 1000 Paket Sembako dari Pemprov Kalbar Untuk Warga di 3 Kecamatan se-Kabupaten Landak
2023-02-03Bupati Citra Turut Perkenalkan Kopi Liberica Kayong Utara, Festival Kopi Nusantara 2023
2023-02-03Pemberian Bantuan Warga Dua Dusun Terdampak Banjir di Sambas
2023-02-03Semarak Prosesi Ritual Naga Buka Mata di Pontianak
2023-02-03Menteri PUPR Sebut Revitalisasi Stadion Piala Dunia U-20 Capai Rp175 M
2023-02-03Puncak Perayaan Cap Go Meh di Pontianak, 26 Ekor Naga dan 20 Barongsai Siap Beraksi
2023-02-03Aksi Pasangan Ganda Putra Junior Rayhan/Rahmat di Thailand Masters 2023 Curi Perhatian
2023-02-03Rencana Digelar Awal April 2023 di Mempawah, Festival Sahur-Sahur Ke-20
2023-02-03Pemuda Asal Ciamis Viral Jadi Presiden BEM Universitas Top Dunia
2023-02-03Pengakuan Wowon Bunuh Istri dan Mertua karena Dibohongi soal Uang hingga Tak Terima Dicueki
2023-02-03Terima Bantuan Logistik, Warga Desa Sabing Sambas Cerita Padinya Terendam Banjir
2023-02-03Rumah Mewah Jadi Kandang Sapi di Madura Viral
2023-02-03🔴 Potensi All Indonesian Semifinal di Thailand Masters 2023 pada Sektor Ganda Campuran
2023-02-03Momen Bersejarah Jeka Saragih Ditayangkan Gratis Jegal Anshul Jubli Selangkah Menuju Kontrak UFC
2023-02-03Banjir Setinggi Pinggang Landa Gang RDKS Singkawang, Warga Terpaksa Mengungsi
2023-02-03Waspadai Korsleting Listrik Imbas Banjir Bupati Sambas Minta Warga Desa Sabing
2023-02-03🔴 Hilangkan Rasa Malu? Canelo Tak Mau Mengalah Untuk Tinju Dunia Dmitry Bivol vs Artur Beterbiev
2023-02-03Mempawah Command Center Diresmikan, Kadiskominfo Jelaskan Fungsi Pentingnya
2023-02-03Napi Lapas Kelas II A Pontianak Kabur Usai Jalankan Program Asimilasi
2023-02-03Aksi Karnaval Naga dan Barongsai Meriahkan Cap Go Meh di Ketapang
2023-02-03🔴 5 Negara Unggulan yang tidak Lolos Piala Dunia U-20 2023 Indonesia, Salah Satunya Timnas Argentina



Tags:
Pontianak Tribun
Tribun Pontianak
Terima Bantuan Logistik
Warga Desa Sabing
Warga Desa Sabing Sambas
Warga Desa Sabing Sambas Cerita
Desa Sabing Sambas
Desa Sabing Sambas banjir
Kabupaten Sambas
Kecamatan Teluk Keramat
Banjir Desa Sabing
banjir sambas
banjir di sambas
banjir di kalbar
banjir kalbar
sambas banjir
sambas terendam