Bakal Pindah ke IKN, Erick Thohir Tawarkan Investor Kelola Aset BUMN di Jakarta

Subscribers:
506,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=FTjAAtOpb6A



Duration: 3:09
72 views
3


Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru.

Baca Berita Lainnya di Website: https://kaltim.tribunnews.com/2024/04/20/terbaru-investasi-ikn-nusantara-apple-kepincut-sama-ibu-kota-negara-di-kaltim-china-ada-saingan

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir membidik kerja sama dengan investor untuk mengelola properti perusahaan pelat merah yang ada di Jakarta, seiring dengan pindahnya pusat pemerintahan ke Ibu Kota Nusantara (IKN) , Kalimantan Timur. Ia mengatakan, ketika aktivitas perkantoran pindah ke IKN nantinya, aset-aset BUMN di Jakarta perlu tetap dikelola agar menciptakan nilai tambah (values creation) bagi perekonomian nasional. "Nanti kalau pemerintahan ini pindah (ke IKN), gedung-gedung ini akan terabaikan. Contoh, Pertamina sudah punya gedung, tetapi gedung lama Pertamina kosong sekarang. Nah itu kan sayang kalau tidak di value creation," ujarnya saat ditemui di kawasan Jakarta Pusat, Sabtu (20/4/2024).

Ibu Kota Negara: https://kaltim.tribunnews.com/topic/ibu-kota-negara

Editor: vp0_Jj

#erickthohir #bumn #investorikn #iknnusantara #pembangunanikn




Other Videos By Tribun Kaltim Official


2024-04-21๐Ÿ”ดKlinik UMKM: Siapkan UMKM Lokal Menjelang Pindahnya IKN ke Kaltim
2024-04-21MK Sebut Keberpihakan KPU pada Gibran Tak Terbukti, Perubahan Syarat Pencalonan Sesuai Putusan MK
2024-04-21MK Tolak Gugatan Sengketa Pilpres 2024 yang Diajukan Anies-Muhaimin
2024-04-211.000 Petugas Upacara HUT ke-79 RI Bakal Menginap di Rusun ASN IKN
2024-04-21Sangatta Kutim Sering jadi Langganan Kebakaran Hutan, Ardiansyah Sulaiman: Stop Bakar Sampah
2024-04-21Polresta Samarinda Ringkus Pelaku Pencurian Motor di Jalan Soekarno-Hatta Km 2
2024-04-21Siap Pakai 17 Agustus 2024, Proyek Tol IKN Hampir Beres
2024-04-21Mudik Lebaran 2024 via Laut dan Udara di Samarinda Kaltim Meningkat Signifikan
2024-04-21๐Ÿ”ดLIVE UPDATE SIANG : Pria Di Manggarai Timur Buat Laporan Palsu Dibegal Untuk Hindari Penagih Hutang
2024-04-2036 Rumah Jabatan Menteri di IKN Dijamin Tuntas Konstruksinya Juli 2024
2024-04-20Bakal Pindah ke IKN, Erick Thohir Tawarkan Investor Kelola Aset BUMN di Jakarta
2024-04-20Israel Klaim Bisa Hancurkan Iran dengan Operasi Senyap
2024-04-20Alasan Kejagung Perpanjang Masa Penahanan Harvey Moeis
2024-04-20Pengumuman Nasib Prabowo-Gibran Besok, MK Terus Lakukan Persiapan
2024-04-20Tol IKN Seksi 6A-6B Terganjal Masalah Tanah, Ini Strategi Pemerintah
2024-04-20Taman Samarendah Samarinda Kaltim Dirombak, Patung Kuda Dibongkar hingga Restoran di Tower Berputar
2024-04-20Mobil PLN Yang Dinaiki Anak 5 Tahun di Samarinda Tidak Dalam Kondisi Menyala
2024-04-20Beredar Video Perkelahian dengan Sajam di Lambung Mangkurat Samarinda, Polisi Lakukan Penyelidikan
2024-04-20Ammar Zoni Rakit 5000 Balok Lego Berbentuk Kapal untuk Putranya #ammarzoni #irishbella #lego
2024-04-20Sandra Dewi Terancam 'Diusir' dari Apartemen Pakubuwono? #sandradewi #harveymoeis
2024-04-20Viral Video Bocah di Samarinda Bawa Mobil PLN dan Tabrak Motor



Tags:
Ikn nusantara
ibu kota nusantara
ikn
berita terkini
news video
viral
seleb
selebriti
video viral
balikpapan
samarinda
kalimantan timur
rusia
ukraina
israel
palestina
gaza