BPN Landak Serahkan 3 025 Sertifikat

Subscribers:
1,130,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=X3gI-BxZUYs



Duration: 1:42
53 views
0


Kantor Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kabupaten Landak menyerahkan 3.025 sertifikat redistribusi tanah bertempat di Kantor Desa Saham, Kecamatan Sengah Temila pada Selasa (3/3/2020) siang.

Penyerahan 3.025 sertifikat tanah tersebut untuk empat Desa, yakni Desa Saham sebanyak 830 bidang, Desa Senakin sebanyak 825 bidang, Desa Aur Sampuk 870 bidang, dan Desa Rabak sebanyak 500 bidang,

Hadir dalam penyerahan sertifikat tersebut Bupati Landak Karolin Margret Natasa, Ketua DPRD Landak Heri Saman, Anggota DPRD Landak Margaret, Kepala Kantor BPN Landak Saumurdin, Kepala Bapenda Landak Ependi.

Kemudian para Kepala Desa (Kades) dari empat Desa, tokoh masyarakat, tokoh adat, dan masyarakat penerima sertipikat dari empat Desa.

Kepala Kantor BPN Landak Saumurdin menerangkan, sertifikat yang diserahkan merupakan program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) melalui kegiatan redistribusi tanah tahun 2019.

Simak berita selengkapnya di http://pontianak.tribunnews.com/

Follow us on instagram: https://www.instagram.com/tribunpontianak/

Facebook: https://www.facebook.com/TribunPontianakInteraktif/

Silakan Subscribe, Like, dan Comment







Tags:
tribun
tribun pontianak
travel
breaking news
landak
kalbar
Karolin Margret Natasa