Detik-detik 3 Rumah di Sumsel Ditabrak Mobil Pengangkut BBM hingga Picu Kebakaran, Sopir Kini Kabur

Subscribers:
1,700,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=XSpnBmRFPjI



Duration: 1:00
107 views
1


TRIBUN-VIDEO.COM - Tiga rumah di Jalan Lintas Tengah Sekayu-Lubuk Linggau, Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatra Selatan ditabrak sebuah mobil bak terbuka pengangkut bahan bakar minyak (BBM) jenis solar pada Rabu (29/6/2022) sekitar pukul 12.30 WIB.

Menurut Kepala Satuan Polisi Lalu Lintas Polres Musi Banyuasin AKP Sandi Putra, dari kejadian itu menyebabkan mobil dan rumah mengalami kebakaran.

Personel Satlantas dan Satreskrim Polres Musi Banyuasin saat ini masih melakukan olah tempat kejadian perkara untuk menyelidiki penyebab kecelakaan tersebut.

Peristiwa itu terekam dalam video yang diunggah oleh akun Instagram @terang_media, dan berdasarkan keterangan pada unggahan disebutkan bahwa mobil tersebut diduga hilang kendali hingga menabrak rumah warga, kemudian percikan apinya memicu kebakaran.

Dua rumah warga tersebut berada di sisi kanan jalan dan satu di kiri jalan dari arah Lubuk Linggau mengarah Kota Palembang.

"Belum bisa kami sampaikan sebab kami masih di lokasi saat ini. Mobil itu hangus terbakar hingga nomor polisinya tidak terlihat. Sementara itu, sopir mobil tersebut melarikan diri," kata AKP Sandi Putra.

Meski demikian, lanjut dia, tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut. Api kebakaran sudah berhasil dipadamkan setelah kerahkan 5 unit mobil pemadam setempat



Artikel ini telah tayang di WartaKotalive.com dengan judul 3 Rumah di Lubuk Linggau Ditabrak Mobil Pengangkut BBM, https://wartakota.tribunnews.com/2022/06/29/3-rumah-di-lubuk-linggau-ditabrak-mobil-pengangkut-bbm.




Other Videos By TribunJakarta Official


2022-06-30Depe Bantah Jadi Biang Kerok Perceraian, Tangis Ibu Mertua Pun Pecah
2022-06-30Dari Manajer Jadi Suami, Depe Sindir Tugas Angga Hanya Teman di Ranjang
2022-06-30Depe Dihujat Netizen, Gara-gara Sebut Nominal Jatah Bulanan Dari Angga Wijaya
2022-06-30Selebgram Makassar yang Lakukan Goyang Erotis di Jalan Kini Diamankan Pihak Kepolisian
2022-06-30Belasan Santri di Depok Dicabuli 4 Guru dan Kakak Kelas, Korban Mencapai 11 Orang
2022-06-30Thomas Doll Beberkan Penyebab Performa Buruk Persija di Pramusim: 4 Kekalahan Jadi Bukti Nyata
2022-06-30🔴 HOT ISSUE : Depe Dihujat Netizen, Gara-gara Sebut Nominal Jatah Bulanan Dari Angga Wijaya
2022-06-30Viral Video Seorang Pria Jadi Korban Begal, Dibuang Lalu Ditemukan Di Bogor Dengan Mulut Dilakban
2022-06-30Viral Pertemuan Suami Istri di Trenggalek yang Terpisah 30 Tahun, Tak Ada Kabar dan Dikira Meninggal
2022-06-29Viral Aksi Seorang Guru Cover Lagu "Tak Ingin Usai" dari Keisya Levronka, Merdunya Suara Tuai Pujian
2022-06-29Detik-detik 3 Rumah di Sumsel Ditabrak Mobil Pengangkut BBM hingga Picu Kebakaran, Sopir Kini Kabur
2022-06-29Profesi Kakek Viral yang Beli Mobil Pajero Bawa Uang Sekarung, Petani Sukses Berumur 103 Tahun
2022-06-29🔴 HOT ISSUE : Ibu dan Adik Tenggelam, Ayu Anjani Ungkap Kekecewaan pada Awak Kapal
2022-06-29Reaksi Wagub Ariza Belasan Sapi Kurban di Pasar Rebo Terpapar PMK Jelang Iduladha: Disiapkan Vaksin
2022-06-29Pergantian 22 Nama Jalan Tuai Polemik, Gubernur DKI Anies Baswedan Bakal Dipanggil Kemendagri?
2022-06-29Viral Video Cakades Hamburkan Uang ke Jalan, Ternyata Wujud Syukur Menang Pilkades di Lamongan
2022-06-29Tawaran Jokowi ke Presiden Zelensky: Mau Saya Menyampaikan Pesan kepada Presiden Putin
2022-06-29Viral Video Pegawai Kontrak Dipecat karena Pungli di Terminal Tirtonadi, Gibran Buka Suara
2022-06-29Holywings Forest Bekasi Disegel, Embel-embel Plang Dicopot : Petugas Antisipasi Ganti Nama
2022-06-29Tak Kuat Disindir Netizen dan Bos RANS Nusantara, Persik Kediri Kembalikan Piala Trofeo
2022-06-29Anies Baswedan-Ganjar Pranowo Dinilai Duet Pemersatu Bangsa, Pengamat Sebut Cocok dan Menarik



Tags:
TRIBUNJAKARTA
Tribunnews
Tribun-Video
Jakarta
Jabodetabek