FKPPI Kalbar Bagikan Masker dan Semprot Disinfektan

Subscribers:
1,130,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=C2agjtSwnno



Duration: 2:45
97 views
2


Dalam rangka membantu pemerintah dalam penanggulangan Covid 19, Pengurus Daerah FKPPI Kalbar bersama Pengurus Cabang FKPPI Pontianak membagikan masker serta melaksanakan penyemprotan disinfektan ke rumah-rumah warga.

Ketua PD XV FKPPI Kalbar, Nugroho Riyadi menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian FKPPI terhadap masyarakat yang terdampak Covid 19.

"kami mencoba mewujudkan kepedulian kami dengan membagikan masker, lalu menyemprotkan disenfektan, sekaligus dalam hal ini kami juga menghimbau kepada masyarakat agar mentaati imbauan dari pemerintah,"ujarnya saat ditemui di perumahan Star Borneo Residen di kecamatan Pontianak Timur saat melaksanakan penyemprotan serta pembagian masker. Sabtu (18/4/2020).

Koordinator Lapangan Supri menambahkan, hingga kini pihaknya sudah melakukan penyemprotan Disenfektan ke lebih dari 1000 rumah warga sejak aksi ini di mulai beberapa waktu lalu.

"Kita ini sukarelawan, rumah-rumah warga yang kita semprot Disinfektan tanpa biaya atau semua gratis,"katanya.

Diwaktu yang sama, Jamaluddin Muhammad Yasin, ketua RW 23, Kelurahan Saigon mengapresiasi kegiatan yang di lakukan oleh FKPPI ini.

Ia menilai penyemprotan tersebuut sangat bermanfaat ditengah kehawatiran masyarakat akan sebaran Covid 19.

"Alhamdulillah kami sangat mengapresiasi atas penyemprotan ini untuk membantu warga dalam menanggulangi Covid 19, mudah - mudahan semuanya cepat kondusif, dan wabah ini cepat berakhir," harapnya.

Simak berita selengkapnya di http://pontianak.tribunnews.com/

Follow us on instagram: https://www.instagram.com/tribunpontianak/

Facebook: https://www.facebook.com/TribunPontianakInteraktif/

Silakan Subscribe, Like, dan Comment




Other Videos By Tribun Pontianak


2020-04-18DPD KNPI Kalbar Bersama DPP Bapera Salurkan 600 Kg Beras untuk Masyarakat
2020-04-18Anggota Polsek Pontianak Utara Meninggal Dunia, Kapolsek dan Jajaran Turut Berduka
2020-04-18Warga Daily Perdana Residence Parit Mayor Hiasi Kompleks Sambut Bulan Suci Ramadan
2020-04-18Owner Sekaligus Barista 101 Coffee House Pontianak, Siti Masitha
2020-04-18Sutarmidji Umumkan 18 Pegawai Pemprov Reaktif Covid 19
2020-04-18Malaysia Kembali Pulangkan 48 Orang Pekerja Migran Indonesia Bermasalah
2020-04-18Sensasi Berbeda dari Pentol Huhah
2020-04-18Polres Sekadau Gelar Tactical Floor Game Antisipasi Pandemi Covid 19
2020-04-18Wali Kota Pontianak Serahkan Bantuan Paket Sembako pada Pekerja Korban PHK Akibat Pandemi Covid 19
2020-04-18Pickup Bermuatan Oksigen Alami Kebakaran Ban Saat Melintasi Sekadau
2020-04-18FKPPI Kalbar Bagikan Masker dan Semprot Disinfektan
2020-04-18Komunitas Insan Bahagia Xing Fu Menyalurkan Bantuan Untuk Pengecer dan Loper Tribun Pontianak
2020-04-18Fahrul Lutfi Tanggapi Rilis BBPOM Tentang Zat Kimia di Formav D
2020-04-18Pembagian Nasi Kotak di Dapur Lapangan Polsek Pontianak Barat
2020-04-18Polda Kalbar Gandeng FRKP JPIC Cap Salurkan Ratusan Paket Bantuan
2020-04-18Kebakaran Nyaris Ratakan Rumah Warga di Bengkayang, Kejutkan Pemilik Tengah Tertidur
2020-04-17Polda Kalbar Gandeng Cipayung Plus Bagikan 800 Paket Bantuan untuk Masyarakat
2020-04-17Gubernur Sutarmidji Sampaikan Kemungkinan Pontianak Terapkan PSBB Akibat Covid 19
2020-04-17Diesnatalis Ke 19, Poltekkes Kemenkes Pontianak Komitmen Cetak Tenaga Kesehatan Profesional
2020-04-17BBPOM Kota Pontianak Merilis Hasil Pemeriksaan Kandungan Obat Formav D
2020-04-17Satpas Sat Lantas Polres Sekadau Bagikan Nasi Kotak Kepada Sopir Truk



Tags:
tribun
tribun pontianak
travel
breaking news
disinfektan
FKPPI
Covid 19
corona
coronavirus
Star Borneo Residen