Rusia Dipukul Mundur Dari Kharkiv, Warga Mulai Beraktivitas

Channel:
Subscribers:
11,100,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=gvlj-H24BDY



Duration: 2:13
3,757 views
50


Serangan balik Ukraina terhadap Rusia membuat warga di wilayah Utara Ukraina, Kharkiv, bisa sejenak bernafas lega. Rusia sementara dapat dipukul mundur oleh ukraina pada Selasa. Sky News merilis cuplikan video yang menunjukkan kondisi wilayah Karkhiv, lengkap dengan kegiatan warga kota tersebut.







Tags:
Konflik Rusia-Ukraina
Kota Kharkiv
Wilayah Utara Ukraina