Belajar Menampilkan Flash Disk yang Terbaca / Terdeteksi Tetapi Tidak ada di Windows / File Explorer
Sekarang kita akan belajar mengenai flashdisk terbaca / terdeteksi tetapi tidak terlihat atau tidak ada di windows exlorer/file explorer.
ketika kalian memasukan flashdisk maka akan ada suara notifikasi dari Windows bahwa flashdisk kalian terdeteksi, tetapi pada autostart dan juga file explorer flashdisk kalian tidak ada / tidak terbaca.
Pertama kalian harus mengecek pada device manager, kalian cek pada bagian disk drive jika flashdisk kalian terbaca atau tidak
kedua
1. pada start menu kalian ketikkan disk management atau create and format hard disk partition
2. kalian pergi ke run dengan menggunakan windows + r atau ketikan run, setelah itu kalian tulis Diskmgmt.msc
ketiga di disk management
flashdisk kalian memang terdeteksi, tetapi tidak ada yang namanya Drive letter atau urutan huruf dari flashdisk kalian
di sini kalian tinggal pilih flashdisk kalian, klik kanan dan pilih change drive letter and path, setelah itu kalian pilih add, setelah itu kalian pilih assign the following drive letter, dan flashdisk kalian sekarang sudah terbaca di file/windows explorer
==========================================
belajar bentar Troubleshooting Flashdisk
==========================================
Kalian bisa mensupport BelajarBentar di Patreon:
Patreon: https://bit.ly/2P8q2Ct
Instagram: https://bit.ly/32Devih
Subscribe: https://bit.ly/2N3JICO
Jika suka klik Likes
Berikan komentar
Dan Share jika bermanfaat untuk orang lain
Dan Jangan lupa untuk subscribe untuk mengikuti pemberitahuan mengenai video yang akan datang.
#belajarbentar #belajartroubleshooting #permasalahankomputer