Belum Ada Definitive Agreement, Alasan Investor di IKN Nusantara Belum Bergerak

Subscribers:
495,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=kX5oZRo2zxY



Duration: 7:49
1,777 views
18


Baca Berita Lengkapnya di Website: https://kaltim.tribunnews.com/2023/06/29/alasan-investor-di-ikn-nusantara-belum-bergerak-masih-sebatas-loi-belum-ada-definitive-agreement

Sejumlah investor di IKN Nusantara, Kalimantan Timur (Kaltim) belum bergerak hingga saat ini.
Ada alasan yang mendasari investor di IKN Nusantara masih belum bergerak.
Hingga saat ini, sejumlah investor IKN Nusantara masih sebatas membuat Letter of Intent (LoI) dan belum ada definitive agreement.
Salah satunya adalah dari Ciputra Grup.
Managing Director Ciputra Group Budiarsa Sastrawinata menegaskan, Ciputra sebagai pengembang pertama yang tertarik untuk berpartisipasi membangun hunian berikut fasilitasnya di IKN Nusantara.
Rencananya, Ciputra akan membangun di lahan seluas 300 hektare di IKN Nusantara.
Namun hingga saat ini, Ciputra masih masih menunggu kepastian status lahan.
Menurut Budiarsa, status lahan adalah salah satu pekerjaan rumah yang harus diselesaikan Pemerintah jika ingin pembangunan di IKN mengalami percepatan.

Ibu Kota Negara: https://kaltim.tribunnews.com/topic/ibu-kota-negara

Editor: vp0_Jj

#investorikn #iknnusantara #pembangunanikn




Other Videos By Tribun Kaltim Official


2023-06-29MA Tolak Kasasi Benny Sujono, Ruben Onsu Lolos dari Gugatan Rp 100 Miliar
2023-06-29Kronologi Sapi Kurban Dewi Perssik Ditolak Ketua RT hingga Diminta Bayar Rp 100 Juta
2023-06-29Dewi Perssik Geram dengan Perlakuan Ketua RT yang Tolak Sapi Kurban hingga Singgung Harga Diri
2023-06-29Rusia Tak akan Hentikan Operasi Militer Khusus di Ukraina
2023-06-29Nex Carlos Kena Musibah Saat Review Makanan, Malah Ditertawakan Videonya Trending
2023-06-29Akademisi Usulkan Restorasi IKN Nusantara Sejalan dengan Konsep Forest City
2023-06-29NATO Keluarkan Peringatan: Tak Seharusnya Remehkan Rusia, Perkuat Posisi & Kirim Bantuan ke Ukraina
2023-06-29Koneksi ke IKN Nusantara jadi Atensi, Pemprov Kaltim Perkuat Sektor Strategis
2023-06-29Jenderal Rusia yang Diduga Terlibat Pemberontakan Wagner Ditangkap
2023-06-29Insentif PPh Nol Persen Diharap Dorong UMKM di IKN Kembangkan Produk
2023-06-29Belum Ada Definitive Agreement, Alasan Investor di IKN Nusantara Belum Bergerak
2023-06-29PUPR Mulai Bangun Jembatan Balikpapan - PPU Akses ke IKN Nusantara
2023-06-29Alasan Investor di IKN Nusantara Belum Bergerak, Masih Sebatas LoI
2023-06-29Delegasi Tiba di Perbatasan Belarusia-Negosiasi dengan Rusia: Gencatan Senjata
2023-06-29Mahfud MD: Aspek Pidana dalam Polemik Al Zaytun yang Akan Ditangani Polri Tak Boleh Diambangkan
2023-06-28Rusia Tak akan Hentikan Operasi Militer di Ukraina Jika Barat Tetap Berikan Ancaman
2023-06-28Tengahi Konflik Wagner Vs Rusia, Lukashenko Bilang ke Putin Jangan Bunuh Prigozhin
2023-06-2811 Orang Tewas Akibat serangan Rudal Rusia
2023-06-28Rusia Serang Restoran di Kramatorsk, 10 Warga Ukraina Tewas dan 61 Lainnya Terluka
2023-06-28Kapal Perusak Rudal Angkatan Laut Rusia Makhachkala Berlabuh di Iran
2023-06-28Vladimir Putin Bocorkan Bayaran Tentara Wagner untuk Perangi Ukraina



Tags:
news video
tribun video
berita video
tribun kaltim Official
Video Viral
seleb
update ikn terkini
ikn update
tribun kaltim
nusantara
info seleb terkini
berita artis viral
berita seleb viral
berita viral
kabar artis terkini
artis
selebriti
shorts video
berita terkini
berita nasional
indonesia update
ibu kota Negara
IKN Terbaru hari ini
IKN baru Indonesia
IKN Terkini
IKN Nunsantara
Pembangunan IKN
Seleb of The Day
investor ikn