Gubernur Kalbar Maksimalkan Pembangunan Sektor Prioritas di 2023

Subscribers:
1,120,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=HKG0cakRhCw



Duration: 3:01
108 views
2


Menjelang tahun 2023 Gubernur Sutarmidji, berbicara terkait pembangunan infrastruktur yang telah dilakukan oleh Pemprov Kalbar sepanjang perjalanan sampai pada akhir tahun 2022 ini.

"Ada Provinsi di Kalimantan, contoh Kaltim itu APBD nya 14 triliun, nah wilayahnya luas kita, (APBD) kita cuma 6,2/6,3 triliun tahun depan tapi wilayahnya jauh lebih luas kita," ujarnya dalam Tribun Pontianak Official Podcast. Rabu, 21 Desember 2022.

"Jalan Provinsi tidak begitu panjang mereka, kalau kita kan 1.534 km, itu sangat-panjang dan kondisinya itu lebih 50 persen masih tanah, itu tantang tersendiri dalam pembangunan infrastruktur," sambungnya.

Ia melanjutkan, sepanjang kepemerintahannya dalam melakukan penyusunan anggaran pihaknya terus diperuntukkan kepada prioritas-prioritas yang dibutuhkan.

"Contoh misalnya, dalam masa covid kita berhasil menyelesaikan pembangunan Rumah Sakit, rumah sakit 6 lantai, sekitar 275 bad, ditambah lagi 1 Rumah Sakit infeksius di Soedarso juga, itu selesai," tegasnya.

"Kemudian insyaallah tahun ini selesai untuk cat map jantung, kita sudah mengadakan untuk operasi jantung terbuka di Soedarso itu, kemudian juga untuk radio terafi, kanker kita sudah bisa."

"Jadi sektor kesehatan insyaallah bisa tuntas dalam masa pemerintahan saya," tegasnya.

#news #newsupdate #beritaterkini #beritaterbaru #berita #kalbar #kalimantanbarat #kalimantan #sutarmidji #bangmidji #gubernur #gubernurkalbar #pemerintah #pembangunandaerah #pembangunan #pontianak #pontianakinformasi #pemprovkalbar #pemprov #tribunnetwork #tribunnews #tribunpontianak #tribunpontianakupdate #podcast #podcasts

Simak berita selengkapnya di https://pontianak.tribunnews.com/2022/12/21/gubernur-kalbar-sutarmidji-maksimalkan-pembangunan-sektor-sektor-prioritas-di-2023
Simak Video Viral lainnya https://www.youtube.com/c/TribunSingkawang1

Follow us:

Instagram: https://www.instagram.com/tribunpontianak/
Facebook: https://www.facebook.com/TribunPontianakInteraktif/
Twitter: https://twitter.com/tribunpontianak
TikTok: tiktok.com/@tribunpontianak

Terima Kasih Telah Subscribe, Like, dan comment konten-konten menarik dari Kami.




Other Videos By Tribun Pontianak


2022-12-22🔴 Polres Sambas Terjunkan 100 Personel di 77 Gereja Demi Amankan Hari Raya Natal
2022-12-22🔴 Apel Operasi Lilin Pengamanan Natal dan Tahun Baru, Polda Kalbar Kerahkan Ribuan Personel Gabungan
2022-12-22🔴 BI Kembangkan Madu Kelulut di Ponpes Muinul Islam Kubu Raya
2022-12-22Bupati Mempawah: Jadikan Momentum Hari Ibu Sebagai Renungan Betapa Berjasanya Sosok Ibu #shorts
2022-12-22🔴Jokowi Cemburu Tak Diajak Menteri Bersenang-senang
2022-12-22Pemkab Kubu Raya Salurkan 13 Unit Alat Pertanian
2022-12-22Fransiskus Diaan Pimpin Apel Pengamanan Natal dan Tahun Baru di Kapuas Hulu
2022-12-22340 Tim Gabungan Lintas Sektoral Siap Amankan Natal dan Tahun Baru di Sintang
2022-12-22🔴 Kaleidoskop 2022: 5 Artis yang Terseret Kasus Narkoba Sepanjang Tahun 2022
2022-12-22Aksi Gemas 'Polisi Cilik' di Pelantikan Lulusan SPN
2022-12-22Gubernur Kalbar Maksimalkan Pembangunan Sektor Prioritas di 2023
2022-12-22Awas Calo PPPK 2022! Sekda Kalbar Minta Jangan Percaya Jika Dijanjikan Lulus
2022-12-22Sosok Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa: Ruang Kerjanya Digeledah KPK
2022-12-22Persiapan Polda Kalbar dalam Pengamanan Natal dan Tahu Baru
2022-12-22Curhat Asri Welas, Sulit Cari Sekolah Untuk Putranya Yang Alami Katarak
2022-12-22🔴 Masih Dendam, Rizky Billar Cari Netizen yang Peragakan Kejadian Lesti Kejora Dibanting
2022-12-22Terekam CCTV Aksi 4 Orang Pelaku Perampokan di Bogor
2022-12-22Aksi Nyendok Nasi Pakai Cangkul Pria Bersarung
2022-12-22Spaso dan Marc Klok Beberkan Kondisi Timnas Jelang Indonesia VS Kamboja Piala AFF 2022
2022-12-22Bupati Kayong Utara Sebut Media Punya Peran Penting Dalam Pembangunan Berkelanjutan di Daerah
2022-12-22Hijabers Indonesia Jadi Artis Dadakan di Korea Fotografer Mengantre



Tags:
Pontianak Tribun
Tribun Pontianak
Gubernur Sutarmidji
pembangunan infrastruktur
Pemprov Kalbar
Kalimantan
Kaltim
APBD
Tribun Pontianak Official Podcast
Jalan Provinsi
masa covid
Rumah Sakit
Soedarso
kanker
operasi jantung
kesehatan
pembangunan