Imbas Pandemi Covid-19, JKT48 Hampir Bubar?

Subscribers:
1,000,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=rI_sj8yqmIo



Duration: 1:10
661 views
35


Grup idola asal Indonesia, JKT48 mengakui mengalami keterpurukan di tengah pandemi corona atau Covid-19. Pasalnya, beberapa pertunjukan dan kegiatan JKT48 terpaksa batal lantaran terimbas pandemi Covid-19. Kondisi tersebut membuat JKT48 terus mengalami kerugian dan diambang bubar.


"Faktanya secara bisnis, grup ini mengalami kerugian yang sangat menyakitkan. Sehingga kami ada di posisi sangat sulit untuk terus beroperasi," kata Melody Nurramdhani Laksani selaku General Manajer JKT48 dikutip Kompas.com dalam YouTube JKT48, Selasa.


Kemudian, Melody mengungkap bahwa tim mereka terus berdiskusi agar JKT48 tetap bertahan dan tidak bubar. "Beberapa bulan terakhir tim manajemen dan stakeholder terus berdiskusi. Apakah sudah benar-benar tidak ada cara lain untuk JKT48 selain untuk bubar? Apakah JKT48 yang telah bertahan selama 9 tahun harus berhenti sampai di sini?" tutur Melody.


Alhasil, tim manajemen memutuskan JKT48 harus tetap bertahan guna memberikan energi dan semangat di tengah pandemi Covid-19. Oleh karenanya, manajemen memilih untuk mengurangi jumlah member dan staf demi keberlangsungan JKT48 sendiri. "Setelah berdiskusi terus menerus hanya ada satu cara JKT48 bisa bertahan.


Cara itu adalah pengurangan jumlah member dan staff JKT48. Agar grup ini tidak bubar, hanya itu satu-satunya cara," ucap Melody. "Kami memutuskan untuk melakukan perubahan skala besar atau restrukturisasi dalam grup ini," kata Melody melanjutkan.




Simak berita selengkapnya dengan klik link di bawah ini:
https://www.kompas.com/hype/read/2020/11/10/205021166/imbas-pandemi-covid-19-jkt48-hampir-bubar.




Penulis : Revi C. Rantung
Penulis Naskah: Rizkia Shindy
Video Editor: Dina Rahmawati




Media sosial Kompas.com :
Facebook: https://www.facebook.com/KOMPAScom/
Instagram: https://www.instagram.com/kompascom/
Twitter: https://twitter.com/kompascom
LINE: https://line.me/ti/p/@kompas.com
TikTok: https://tiktok.com/@kompascom




Other Videos By Kompascom Reporter on Location


2020-11-11UPDATE 11 November 2020: Kini Ada 448.118 Kasus Covid-19 di Indonesia
2020-11-1190 Persen Efektif, Begini Cara Kerja Vaksin Covid-19 Pfizer
2020-11-11Jokowi: Indonesia Butuh Banyak Inovator
2020-11-11Perang Lawan Armenia, Azerbaijan Menang
2020-11-11Gatot Nurmantyo Tetap Dapat Gelar Bintang Mahaputera, Mahfud: Dikirim Melalui Sekretaris Militer
2020-11-11Sambut Rizieq Shihab, Klaster Baru Covid-19 Dikhawatirkan Muncul
2020-11-11Mike Tyson Disebut Takut Melawan Evander Holyfield
2020-11-10Viral Daun Pisang Berwarna Putih Mirip Kafan, Ini Penjelasan Ahli
2020-11-10Gatot Nurmantyo Tak Hadir Saat Penyerahan Bintang Mahaputera, Ini Penjelasan Istana
2020-11-10Ini Janji Joe Biden terhadap Muslim AS dan Dunia
2020-11-10Imbas Pandemi Covid-19, JKT48 Hampir Bubar?
2020-11-10Jika Divonis Bersalah, Jerinx Berharap Dapat Hukuman Tahanan Rumah
2020-11-10Joe Biden Sebut Trump Memalukan karena Menolak Hasil Pilpres AS
2020-11-10Puan Maharani Dianugerahi Bintang Mahaputera Adipradana
2020-11-10Donald Trump Berencana Maju Lagi pada Pilpres AS 2024
2020-11-10Gunung Sinabung Semburkan Awan Panas Sejauh 2.500 Meter
2020-11-10Melepas Rindu, Anies Baswedan Temui Rizieq Shihab
2020-11-10Vaksin Covid-19 Pfizer Efektif, Hanya 94 Orang Terkonfirmasi Corona
2020-11-10Survei: Prabowo Paling Diharapkan sebagai Capres RI 2024
2020-11-10Rizieq Shihab Pulang, Vaksin Pfizer Efektif, hingga Tabungan Rp 20 Miliar Winda Earl Hilang
2020-11-10Mengaku Sering Kena Bully, Megawati: Banyak yang Enggak Suka dengan Saya



Tags:
JKT48
Melody Eks JKT48
Melody Nurramdhani Laksani
Covid-19
jkt 48
jkt48 bubar
JKT48 terancam bubar
teater jkt48
melody jkt48
Shania Junianatha
Haruka Nakagawa
grup idol JKT48
Member dan Staf JKT48
member JKT48
berita viral
kompas tv
kompas news
viral
berita terkini
berita terbaru
berita
berita hari ini
berita kompas
video unik
2020
trending
kompas tv live
kompas tv live streaming