Jelang Malam Tahun Baru, Walkot Pontianak Minta Masyarakat Jaga Ini #shorts

Subscribers:
1,120,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=PbB-8KEx2c4



Duration: 0:56
226 views
3


Wali Kota Pontianak Edi Kamtono berharap agar masyarakat tidak terlalu euforia dalam merayakan Tahun Baru 2023.

Seperti halnya kegiatan Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak yang akan digelar secara sederhana.

"Rencana kegiatan yang akan digelar oleh Pemkot hanya akan meresmikan Waterfront Kapuas Indah -Senghi saja, secara sederhana. Setelah itu, kita akan memonitor kegiatan masyarakat. Kita minta juga agar masyarakat bisa menahan diri, tidak terlalu euforia," ujarnya kepada wartawan, Selasa 20 Desember 2022.

Selain itu, dirinya juga berharap agar pada malam tahun baru nanti kondisi di Kota Pontianak bisa tetap kondusif.

"Kita harapkan menjelang Nataru tidak terjadi kondisi alam yang tidak kondusif seperti hujan barengan dengan air pasang yang menyebabkan genangan. Kemudian kita juga berharap agar Kamtibmas bisa berjalan dengan normal, tentram, damai, tertib dan toleran," tukasnya.

#shorts #pontianak #malamtahunbaru2023 #tahunbaru2023 #natal #nataldantahunbaru #natal2022 #walikotapontianak #edikamtono #kalimantanbarat #kalbar #kamtibmas #euforia

Simak berita selengkapnya di https://pontianak.tribunnews.com/2022/12/20/jelang-malam-tahun-baru-walkot-pontianak-minta-masyarakat-jaga-kamtibmas-dan-tidak-terlalu-euforia
Simak Video Viral lainnya https://www.youtube.com/c/TribunSingkawang1

Follow us:

Instagram: https://www.instagram.com/tribunpontianak/
Facebook: https://www.facebook.com/TribunPontianakInteraktif/
Twitter: https://twitter.com/tribunpontianak
TikTok: tiktok.com/@tribunpontianak

Terima Kasih Telah Subscribe, Like, dan comment konten-konten menarik dari Kami.




Other Videos By Tribun Pontianak


2022-12-20Daftar Harga Tiket Nonton Langsung Timnas Indonesia di Piala AFF 2022
2022-12-20Pele Kirim Pesan ke Messi Yang Sukses Bawa Argentina Juara Piala Dunia
2022-12-20Nuansa Natal di Kabupaten Landak Pada Malam Hari
2022-12-20🔴Ornamen Natal Hiasi Berbagai Sudut Kota Singkawang
2022-12-20Cara Caitlin Halderman dan Jefri Nichol Sebelum Adegan Mesra Hilangkan Gugup di Series Terbaru
2022-12-20Hasil Sidak Supermarket di Pontianak, Ketersediaan Pangan di Kalbar Aman, Harga Beranjak Naik
2022-12-20🔴 Viral! Video Konser Farel Prayoga Sepi Penonton Diduga Harga Tiket Mahal
2022-12-20🔴 Argentina Libur Nasional Rayakan Juara Piala Dunia 2022, Parade Sambut Messi dkk ❗
2022-12-20Pelatih Thailand Sebut Indonesia Miliki Senjata 'Top Gun' di Piala AFF 2022
2022-12-20🔴 Jelang Nataru PUPR Kalbar Kebut Pengerjaan Jalan dan Jembatan di Sejumlah Kabupaten
2022-12-20Jelang Malam Tahun Baru, Walkot Pontianak Minta Masyarakat Jaga Ini #shorts
2022-12-20Ranking FIFA Usai Piala Dunia 2022: Argentina Naik Peringkat, Brasil Tetap Teratas, Maroko Melesat❗
2022-12-20Emiliano Martinez Jelaskan Alasan Selebrasi Vulgar dengan Tropi Kiper Terbaik Piala Dunia 2022
2022-12-20Persiapan Nataru, Supermarket di Pontianak Siapkan Stand Khusus dan Tambah Stok Bapok
2022-12-20🔴 Prediksi Hasil Timnas Indonesia vs Kamboja Piala AFF 2022, Shin Tae-yong Coret Sandy Walsh
2022-12-20Kemeriahan Nuansa Natal di Kabupaten Landak Kalbar
2022-12-20🔴 Penemuan Jasad Pria Tertimpa Bangunan Sarang Walet yang Roboh di Pontianak Utara❗
2022-12-20Perbaikan Kubangan Seperti Kolam di Jalan Kayan Hulu Kalbar
2022-12-20🔴 Polda Kalbar Angkat Bicara soal Keributan di Jalan Veteran Pontianak❗
2022-12-20🔴 Remaja Pendukung Argentina di Manado Tewas Ditikam Saat Konvoi Kemenangan
2022-12-20Drama Gol Lionel Messi Harusnya Dianulir dan Handball Bek Argentina di Final Piala Dunia 2022



Tags:
Pontianak Tribun
Tribun Pontianak
Jelang Malam Tahun Baru
Malam Tahun Baru
Tahun Baru
walikota pontianak
walikota
pontianak
Jaga Kamtibmas
Tidak Terlalu Euforia
Edi Kamtono
merayakan Tahun Baru 2023
Tahun Baru 2023
Pemerintah Kota
Pontianak
Waterfront Kapuas Indah -Senghi
Waterfront Kapuas Indah
Kapuas Indah
Kota Pontianak
Nataru
menjelang Nataru