Kecelakaan Maut Kereta dengan Pemotor di Dekat Stasiun Kramat Sentiong, 1 Korban Meninggal

Subscribers:
1,690,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=guMzjHfc2o8



Duration: 3:13
1,615 views
18


TRIBUN-VIDEO.COM - Pengendara sepeda motor tewas tertabrak kereta di dekat Stasiun Kramat Sentiong, Paseban, Jakarta Pusat, pukul 23.30 WIB, Rabu (6/10/2021).

Hal ini diketahui setelah adanya laporan warga setempat melalui video yang dikirim melalui akun instagram @Jurnalisjakpus.

Rekan korban, pria berinisial BS, mengatakan temannya tersebut diduga melintas di perlintasan kereta api secara tidak hati-hati.

Alhasil, korban tak melihat ada kereta api yang melintas dari arah kanannya.

"Itu teman saya, sempat dibawa ke rumah sakit. Tapi di sana meninggal pukul 12.45 WIB," ujar BS, saat dikonfirmasi melalui telepon, Kamis (7/10/2021).

Korban diketahui bernama Reza Maulana.

Kini, sepeda motor yang dikendarai Reza Maulana rusak parah.

Sementara itu, korban diketahui merupakan warga Kecamatan Cempaka Putih, Jakarta Pusat.


Artikel ini telah tayang di TribunJakarta.com dengan judul Tabrakan Maut Kereta dengan Pemotor di Dekat Stasiun Kramat Sentiong, 1 Nyawa Melayang, https://jakarta.tribunnews.com/2021/10/07/tabrakan-maut-kereta-dengan-pemotor-di-dekat-stasiun-kramat-sentiong-1-nyawa-melayang.
Penulis: Muhammad Rizki Hidayat | Editor: Jaisy Rahman Tohir




Other Videos By TribunJakarta Official


2021-10-07🔴 TRIBUNNEWS LIVE UPDATE SIANG: KAMIS 7 OKTOBER 2021
2021-10-07Satpol PP Gelar Apel Akbar Jelang Musim Hujan
2021-10-07Pembangunan Kampung Susun Cakung Belum Selesai, Anies Baswedan Sudah Serahkan ke Warga
2021-10-07Anies Baswedan Tunaikan Janji dengan Bangun Kampung Susun Buat Warga Eks Bukit Duri
2021-10-07Fakta Sungai Cisadane Memerah, Ternyata Berasal dari Plastik Bungkus Sosis yang Banyak Bercak Merah
2021-10-07Gardu PLN di Kebon Jeruk Terbakar, Penyebab Kebakaran Masih dalam Proses Penyelidikan
2021-10-07Mata Berkaca-kaca, Yosef Merasa Difitnah Bertubi-tubi, Bikin Stres sampai Sakit
2021-10-07KPK Sindir Novel Baswedan Soal Orang Dalam Azis Syamsuddin
2021-10-06Diduga Hina Ibu Hamil saat Persalinan, Sanksi Tegas Siap Menanti 5 Oknum Bidan Puskesmas
2021-10-06Emak-emak Batal Transfer Uang untuk Anak karena Dijambret, Sempat Lari Kejar Pelaku yang Kabur
2021-10-06Kecelakaan Maut Kereta dengan Pemotor di Dekat Stasiun Kramat Sentiong, 1 Korban Meninggal
2021-10-06Mural Bernada Kritis Muncul di Bintaro, Bertulisakan "Koruptor Dirangkul Rakyat Kecil Dipukul"
2021-10-06Komisi II DPR RI Menunda Rapat terkait Penetapan Jadwal Pemilu Serentak Nasional 2024
2021-10-06Seorang Pengemudi Ojol Berswafoto di Pameran Alutsista, Ungkapkan Harapan Ini
2021-10-06Imbas Sungai Cisadane Berwarna Merah, Pemilik Pengolahan Sampah Plastik Akan Jalani Pemeriksaan
2021-10-06Sosok Taryadi Anggota DPRD Indramayu di Balik Matinya 2 Petani di Ladang Tebu
2021-10-06Oknum Bidan Puskesmas di Jakbar Diduga Hina Ibu Hamil, Keluarga Korban Unggah Kisahnya hingga Viral
2021-10-06Truk Pengirim 279 Kilogram Ganja Digagalkan Pihak Kepolisian, 4 Orang Ditetapkan Jadi Tersangka
2021-10-06Rencana Anies Baswedan setelah Lengser sebagai Gubernur DKI Jakarta, Sebut Ingin Keliling Indonesia
2021-10-06Gudang Ekspedisi di Penjaringan Dilalap si Jago Merah, Teriakan Orang-orang Terdengar saat Kejadian
2021-10-06🔴 TRIBUNNEWS LIVE PON XX PAPUA PETANG: RABU 6 OKTOBER 2021



Tags:
TRIBUNJAKARTA
Tribunnews
Tribun-Video
Jakarta
Jabodetabek
Tabrakan Kereta dengan Motor