Mau Berburu Jajanan Lezat? Yuk Melipir ke PergiKuliner Festival Kekinian

Subscribers:
1,690,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=q3CHdWTASsA



Duration: 3:13
110 views
1


Laporan wartawan TribunJakarta.com, Pebby Adhe Liana

TRIBUN-VIDEO.COM - Ingin berburu jajanan lezat, cobalah melipir ke PergiKuliner Festival Kekinian.

Ada sederet makanan enak siap memanjakan lidah para pemburu kuliner kalau berkunjung ke sini.

Mulai dari makanan ringan, sampai makanan berat dengan berbagai jenis dan harga.

Festival kuliner ini berlangsung selama 10 hari mulai dari tanggal 25 Maret hingga 3 April 2022 di Lippo Mall Kemang, Jakarta Selatan.

Sedikitnya terdapat 28 tenant jajanan kekinian menawarkan beragam menu makanan enak.

Seperti diantaranya Baby Crab Idola, Bagonar,
Bakso Sumsum Cap Kepala Sapi, Beefology, Chicken Twings, Depot Es Durian Nan Salero, dan beberapa pilihan kuliner lainnya.

"PergiKuliner mengupayakan keamanan protokol kesehatan selama proses acara
berlangsung. Mengingat Kemenparekraf telah memberikan izin untuk penyelenggaraan event offline sejak Oktober lalu karena penurunan angka kasus Covid-19,” kata CEO PergiKuliner, dikutip dari keterangannya Minggu (27/3/2022).

Mengangkat tema 'Taman Rahasia', festival ini menyuguhkan citarasa makanan khas Indonesia hingga internasional bagi para pengunjung yang datang.

Menariknya, pengunjung bisa menikmati free tester secara cuma-cuma dengan melakukan scan QR Code yang ada di tenant melalui Aplikasi PergiKuliner.

Adapula penawaran diskon 20% maksimal Rp 20 ribu dengan melakukan transaksi melalui Aplikasi BRImo dan Kartu Debit BRI dengan
minimal transaksi Rp 100 ribu di tenant-tenant yang tersedia. Tribuners tertarik?




Other Videos By TribunJakarta Official


2022-03-27Viral di Sosmed Sebuah Utas Nasabah Bank Mengaku Kebobolan Rp 135 Juta, Ada Transaksi Mencurigakan
2022-03-27Tampang dan Identitas DPO Kasus Pembacokan Karyawati di Cikarang Diungkap untuk Percepat Penangkapan
2022-03-27🔴KABAR BOGOR - Kronologi dan Kondisi Personel D'masiv Pasca Kecelakaan di Banyuwangi
2022-03-27FORMULA E DIPREDIKSI RUGI Rp700 M
2022-03-27Wagub DKI Jakarta Optimis Meski Kapasitas Penonton Formula E Dipangkas Hanya untuk 10 Ribu Orang
2022-03-27Takut Usahanya Disaingi, Emak-emak Ngamuk di Warung Soto Sambon Boyolali, Gebrak Meja dan Mengancam
2022-03-27Rusia akan Memecah Ukraina Menjadi Dua Negara, Ukraina Disebutkan akan Lakukan Perang Geriliya
2022-03-27Rombongan D'Masiv Alami Kecelakaan Tunggal, Tak Mau Kecewakan Penonton Tetap Tampil Memukau
2022-03-27Kondisi Mobil Rombongan Grup Band D'Masiv yang Tabrak Pohon dan Tiang Lampu di Situbondo
2022-03-27Ramadan Belum Tiba, Pasar Tanah Abang Mulai Ramai Diserbu Pembeli Cicil Kebutuhan Baju Lebaran
2022-03-27Mau Berburu Jajanan Lezat? Yuk Melipir ke PergiKuliner Festival Kekinian
2022-03-27🔴 TRIBUNNEWS LIVE UPDATE SIANG: MINGGU 27 MARET 2022
2022-03-27🔴KABAR JABODETABEK - Jelang Ramadhan Pasar Tanah Abang Mulai Padat
2022-03-27🔴KABAR JABODETABEK - Syok Disalip Motor, Pengemudi Oleng Robohkan Tiang Lampu
2022-03-27Pengendara Tanpa Busana di Penarukan Ternyata Anggota Polisi, Alami Gangguan Jiwa Sejak 2012
2022-03-26Viral di Medsos Seorang Bapak-bapak Driver Ojek Online Kerja Sambil Gendong Anak
2022-03-26Viral Pengendara Mobil Dikeroyok Oknum Ojol di Medan, Diduga Tak Ada yang Mengalah di Jalan Sempit
2022-03-26Jubir Kremlin Buka Suara soal Ancaman Amerika Serikat yang Berupaya Mendepak Rusia dari G20
2022-03-26Video Detik-detik Pasukan Rusia Hancurkan Pos Komando Ukraina dengan Berisikan Senjata Artileri
2022-03-26Bersihkan Material Longsor, Motor Milik Babinsa di Kebumen Tertimpa Batu Besar
2022-03-26Puluhan Pemotor Jatuh di Jalan Limo Raya karena Jalan Licin, Dishub Minta Ceceran Tanah Dibersihkan



Tags:
TRIBUNJAKARTA
Tribunnews
Tribun-Video
Jakarta
Jabodetabek
PergiKuliner Festival Kekinian
kuliner
makanan
food
foodcourt
lippo mall kemang