Tanggapan PKS soal Kaesang Pangarep Siap Jadi “Depok Pertama”

Subscribers:
1,000,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=ZtSsaSAvNMY



Duration: 2:37
238 views
0


Ketua Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Mardani Ali Sera menyambut baik wacana anak bungsu Presiden Joko Widodo, Kaesang Pangarep yang menyatakan siap menjadi Depok pertama.
Menurut Mardani, anak muda seperti Kaesang Pangarep sangat baik untuk terjun ke dunia politik.
Monggo, Mas Kesang dan yang lain, anak muda mau masuk politik, bagus, politik perlu darah muda, kata Mardani, Minggu (11/6/2023).
Kendati mendukung anak muda untuk turut berperan, Mardani mengingatkan pentingnya kualitas diri sebelum benar-benar maju di dunia politik. Ia memandang bahwa kualitas diri sangat diperlukan agar perannya bisa bermanfaat bagi bangsa dan negara.
Welcome to the jungle dan kita hidupkan politik yang sehat, politik yang bernilai, politik yang berprinsip, dan politik untuk rakyat, ujar Mardani.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis: Irfan Kamil
Video Jurnalis: Pramulya Sadewa
Penulis Naskah: Pramulya Sadewa
Video Editor: Pramulya Sadewa
Produser: Okky Mahdi Yasser
#KaesangPangarep #MardaniAli #PKS #PSI #JernihkanHarapan


Artikel ini bisa dilihat di : https://video.kompas.com/watch/649358/tanggapan-pks-soal-kaesang-pangarep-siap-jadi-depok-pertama-




Other Videos By Kompascom Reporter on Location


2023-06-11Mahfud MD Bongkar “Borok” Transaksi Balik Meja DPR
2023-06-11Anies Baswedan Makin Gencar Sindir Lawan Politik tentang Tujuan Pemilu
2023-06-11Respons Mahfud MD soal Utang Pemerintah yang Ditagih Jusuf Hamka
2023-06-11Bacawapres Anies Tak Kunjung Sepakat, Demokrat dan PDI-P Semakin Dekat?
2023-06-11Guru Musik yang Bunuh Mahasiswi di Surabaya Terancam Penjara Seumur Hidup
2023-06-11Siap Bantu Jusuf Hamka Tagih Utang ke Pemerintah, Mahfud MD Bongkar Instruksi Presiden di Baliknya
2023-06-11Kata Mahfud, Ada Transaksi di Balik Meja di DPR hingga MA
2023-06-11Penampakan Trotoar di Depan Kebudes AS yang Akhirnya Dibuka Setelah Ditutup 10 Tahun
2023-06-11Ini Alasan Perindo Memilih Dukung Ganjar Pranowo Jadi Capres
2023-06-11Erina Gudono Siap Dampingi Kaesang demi Jadi Wali Kota Depok
2023-06-11Tanggapan PKS soal Kaesang Pangarep Siap Jadi “Depok Pertama”
2023-06-11PPP Akui Tak Masalah Jika Demokrat Kerja Sama dengan PDI-P
2023-06-11Kenali Ciri-ciri Kolesterol Tinggi, Termasuk Mudah Mengantuk dan Kesemutan
2023-06-11Cerita Megawati soal Dijuluki Wanita Terkuat di Dunia
2023-06-11Pasukan Rusia Kelabakan Usai Diserang Balik Ukraina, Banyak yang Injak Ranjau Sendiri
2023-06-11Partai Demokrat Mengaku Terbuka atas Tawaran Kerja Sama dari PDI-P
2023-06-11PPP Buka Kemungkinan Usulkan Sandiaga Uno Jadi Cawapres Ganjar Pranowo
2023-06-11Heru Budi: Pembukaan Trotoar Kedubes AS Hasil Sinergi Pemprov DKI-Kemenlu
2023-06-10AS Tuduh Iran Bantu Rusia Bangun Pabrik Drone hingga Putin Tempatkan Nuklir di Belarus
2023-06-10PPP Segera Resmikan Bergabungnya Sandiaga Uno Pada Rabu Ini
2023-06-10Ada Mantan KSAL Sampai KSAU, Ini Sederet Pensiunan TNI-Polri yang Beri Dukungan ke Ganjar Pranowo



Tags:
depok pertama kaesang
gibran kaesang
jokowi kaesang
kaesang
kaesang depok
kaesang depok pertama
kaesang klarifikasi wali kota depok
kaesang maju jadi wali kota depok
kaesang pangarep
kaesang pangarep maju jadi depok pertama
kaesang wali kota depok
ketua dpp pks
mardani ali sera
mardani ali sera pks
pks
pks mardani ali sera
wali kota depok