Upacara Virtual Peringatan Hari Lahir Pancasila

Subscribers:
995,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=EsqPFRicjZ4



Duration: 2:35
2,959 views
9


Upacara peringatan Hari Lahir Pancasila pada Senin (1/6/2020) pagi ini digelar secara virtual.

Tayangan upacara peringatan Hari Lahir Pancasila hari ini disiarkan melalui akun Youtube Sekretariat Presiden.

Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Ma'ruf Amin hadir dalam upacara peringatan itu.

Jokowi mengikuti rapat dari Istana Bogor, Jawa Barat, sementara Ma'ruf dari lokasi lain.

Durasi upacara tak lebih dari 30 menit. 

Dalam pidatonya, Jokowi mengatakan bahwa pandemi Covid-19 yang melanda saat ini menguji daya juang, pengorbanan, dan kedisiplinan bangsa Indonesia.

Wabah ini juga menguji ketenangan dalam mengambil kebijakan yang cepat dan tepat.

Namun, menurut Jokowi, Pancasila ibarat bintang yang menjadi pemersatu bangsa dalam melewati ujian itu.

Pancasila pun memperkokoh persaudaraan dan kegotongroyongan bangsa untuk meringankan beban masyarakat.

Selain itu, kata Jokowi, menumbuhkan daya juang rakyat Indonesia untuk mengatasi kesulitan dan tantangan yang sedang dihadapi.

Jokowi menyebutkan, nilai-nilai luhur Pancasila harus dihadirkan secara nyata dalam kehidupan.


Artikel terkait: https://nasional.kompas.com/read/2020/06/01/10151381/saat-upacara-peringatan-hari-lahir-pancasila-digelar-virtual?page=all#page3

Naskah: Kompas.com - Tsarina Maharani
Video Editor: Kompas.com - Muhammad Dicka




Other Videos By Kompascom Reporter on Location


2020-06-01Protes Kematian George Floyd, Demonstran Teriakkan
2020-06-01Iuran BPJS Kesehatan Kelas I Harusnya Rp 286.000
2020-06-01Viral, Video Prajurit TNI Bantu ODGJ yang Tidur di Tengah Jalan
2020-06-01Aturan New Normal, Akad Nikah Maksimal Dihadiri 30 Orang
2020-06-01Jasa Marga Klarifikasi Foto Longsor Tol Semarang-Solo Hoaks
2020-06-01Dwi Sasono: Betul Saya Pakai Narkoba, Saya Salah
2020-06-01Cerita Penetapan 1 Juni Hari Lahir Pancasila dari Usulan Megawati hingga Disahkan Jokowi
2020-05-31Kematian George Floyd adalah Pembunuhan Berencana?
2020-05-31Reino Barack Geram soal Video Syur Mirip Syahrini
2020-05-31Mengharukan! BCL dan Noah Sinclair Lebaran Tanpa Ashraf Sinclair
2020-05-31Upacara Virtual Peringatan Hari Lahir Pancasila
2020-05-31Artis Dwi Sasono Ditangkap atas Dugaan Kasus Narkoba
2020-05-31Mulai 1 Juli 2020, Pemerintah Akan Tarik Pajak Netflix dan Spotify Pada Konsumen
2020-05-31Perjalanan Kasus Kematian George Floyd yang Menimbulkan Kecaman
2020-05-31Kerusuhan akibat Kematian George Floyd Menyebar Hampir ke Seluruh Wilayah AS
2020-05-31Pencipta Lagu "Aku Bukan Boneka" Buka Suara
2020-05-30Bertemu Saipul Jamil di Lapas Cipinang, Irma Darmawangsa Peluk dan Beri Motivasi
2020-05-30Kematiannya Picu Demonstrasi Besar, Siapakah George Floyd?
2020-05-30SpaceX Berhasil Diluncurkan, Awal dari Impian Elon Musk Terwujud
2020-05-30Layanan Pembuatan dan Perpanjangan SIM, STNK, dan BPKB Dibuka Kembali
2020-05-30Lagu Kekeyi Trending 1 di YouTube, Kalahkan Lagu Kolaborasi Lady Gaga dan BLACKPINK