Video Viral Alfamart Kudus Bantah Penjarahan Suporter Persijap

Channel:
Subscribers:
171,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=vrxDDSgXajg



Duration: 3:04
330 views
1


Video Viral Alfamart Kudus Bantah Penjarahan Suporter Persijap

Beredar video di media sosial dengan narasi penjarahan yang dilakukan oleh suporter sepak bola.

Video tersebut diunggah oleh akun Instagram kabarnegri. Dalam video tersebut tampak sejumlah orang berlari keluar dari minimarket.

Narasi dalam video tersebut tertulis, Beredar sebuah rekaman video diduga sekelompok pemuda dari suporter Jepara melakukan aksi penjarahan Alfamart pojok lampu merah Proliman Tanjung, Kudus, Jawa Tengah, Minggu malam (07/08/2022).

Mengenai kabar tersebut, Kepala Toko Alfamart Tanjungkarang, Arif Syaifudin, membantah adanya penjarahan di Alfamart Tanjungkarang.

"Kalau kemarin (penjarahan) tidak ada. Cuma suporter bola masuk (minimarket) terus cari orang," kata Arif, Selasa 9 Agustus 2022.

Arif mengatakan, kejadian itu berlangsung pada Minggu 7 Agustus 2022 sekitar jam 21.00 WIB.

Di dalam minimarket, kata Arif, sekelompok anak muda itu sempat melakukan pemukulan terhadap pemuda lain. Selepas itu mereka berlari keluar.

"Kalau berapa orang kurang tahu, tapi yang dipukulin cuma satu orang langsung keluar. Kurang paham ke mana, mereka lari ke seberang jalan," katanya.

Untuk jumlah pasti para anak muda tersbut, Arif, kurang paham. Atas kejadian tersebut, pihaknya sama sekali tidak mengalami kerugian materi.

Atas beredarnya informasi ini, akun resmi suporter Persijap, Barisan Suporter Persijap Sejati (Banaspati) telah memberika respons di akun resmi intagramnya @banaspati.

"Soal isu penjarahan minimarket di Kudus, Banaspati memastikan itu sama sekali tidak ada," tulisnya.

Seperti diketahui, pertandingan ujicoba kemarin dimenangkan Persipa Pati dengan skor 2-0.

Pertandingan itu juga disaksikan ribuan langsung ribuan suporter Persijap.

VE: d2k
VO: Mega

SUBSCRIBE, SHARE, and COMMENT.
Update info terkini via tribunbatam.id : http://tribunbatam.id/

Follow akun Instagram : https://www.instagram.com/tribunbatamdotcom/
Follow akun Twitter : https://twitter.com/tribunbatamku
Follow dan like fanpage Facebook : https://www.facebook.com/redaksitribunbatam




Other Videos By TribunbatamID


2022-08-10Nathalie Holscher Sentil Sule Selingkuh Lebih dari Sekali Jelang Sidang Cerai
2022-08-10Sule Akhirnya Ungkap Fakta Soal Tudingan Selingkuh dengan Riesca Rose
2022-08-10Siswi di Deli Serdang ditikam Pamannya Saat Belajar Dikelas
2022-08-10Video Viral Pelanggan Wanita Marah Ditegur Karyawan Karena Bakal Tutup
2022-08-10Selebritis News Aurel Hermansyah Sempat Tak Sadar Rambut Ameena Dipotong Atta Halilintar
2022-08-10Irjen Ferdy Sambo Terancam Hukuman Mati, Bharada E Bisa Bebas
2022-08-10Selebritis News Anya Geraldine Nongkrong bareng Pevita Pearce dan Valencia Tanoe di New York
2022-08-10Ferdy Sambo Dikenakan Pasal Pembunuhan Berencana Terancam Hukuman Mati
2022-08-10Selebritis News Rayyanza Putra Raffi Ahmad Kerutkan Alis saat Lihat Teman-teman Nagita Slavina
2022-08-10Arsy Putri Ashanty Kegirangan Lihat Kamarnya di Istana Cinere Berwarna Pink
2022-08-09Video Viral Alfamart Kudus Bantah Penjarahan Suporter Persijap
2022-08-09Video Viral Bocah Salat Saat Nonton Bola
2022-08-09Video Viral Tukang Siomay Selamatkan Balita yang Hampir Jalan Ke Tengah Jalan Raya
2022-08-09Vido Viral Pria Nekat Maling Motor dan Tinggalkan Anak Kandung! Netizen: Kok Gitu?
2022-08-09Video Viral Damkar Tangkap Ular Besar Di Rumah Warga
2022-08-09Video Viral Suami Memaki Istri Karena Belanja Bulanan Mahal? Netizen: Jadi Suami kok Pelit?
2022-08-09Video Viral Kapolda Sumut Gerebek Judi Online di Kompleks Perumahan Elit
2022-08-09TRIBUN BATAM: Kapolri Umumkan Tersangka Baru Kasus Brigadir J
2022-08-09Irjen Ferdy Sambo Tersangka, Inilah Reaksi Keluarga Brigadir J
2022-08-09Pikap Muatan 17 Penumpang Terjun ke Jurang, 8 Orang Meninggal
2022-08-09Pendekar Silat Keroyok Ojek Online



Tags:
kejadian hari ini
viral hari ini
peristiwa hari ini
video viral hari ini
Video Viral
Alfamart Kudus
Bantah Penjarahan
Suporter Persijap
Alfamart Kudus Bantah Penjarahan
Video Viral Alfamart Kudus Bantah Penjarahan Suporter Persijap