BELAJAR TOLERANSI LINTAS AGAMA DI KOTA BANDUNG BERSAMA ODED M. DANIAL

Channel:
Subscribers:
478,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=idxO3ImuN3I



Duration: 2:14
477 views
24


Bandung, IDN Times - Indonesia merupakan negara yang dihuni oleh masyarakat dengan beragam suku dan budaya. Indonesia juga tercatat menempati urutan keempat dilihat dari jumlah populasi, dan negara demokrasi ketiga terbesar di dunia.

Indonesia juga merupakan negara dengan komunitas muslim tertinggi di dunia, namun bisa tetap harmonis berdampingan dengan agama lain yang beragam. Kota Bandung menjadi salah satu daerah di Indonesia yang dikenal dengan toleransi umat beragamanya.

Kondisi toleransi antarumat beragama yang terjadi di Kota Bandung ini membuat Duta Besar Australia untuk Indonesia Gary Quinlan ingin belajar langsung kepada Wali Kota Bandung Oded M Danial. Hal itu disampaikan Gary saat acara dialog lintas agama Indonesia-Australia pertama di Kota Bandung pada 2019, silam.

"Negara kami jauh lebih kecil, dengan karakteristik masyarakat yang seragam tersebar di seluruh negara. Indonesia punya banyak pengalaman tentang hubungan lintas agama ini, dan kami ingin belajar," kata Gary saat bertemu Oded di Balaikota.
==================================================================
Download IDN App di sini, biar kamu selalu Up to Date
https://idn.onelink.me/VKUf/YTSSB
===================================================
Baca selengkapnya di sini:
?utm_source=youtube&utm_medium=youtube&utm_campaign=youtube

===================================================
Subscribe: https://www.youtube.com/c/IDNTimes
===================================================

Temukan informasi menarik lainnya di:

https://idntimes.com
https://www.facebook.com/idntimes/
https://instagram.com/idntimes
https://twitter.com/idntimes

===================================================




Other Videos By IDN Times


2021-12-16INI ATURAN TERBARU MASUK KAWASAN PUNCAK PADA MALAM PERGANTIAN TAHUN
2021-12-15[BREAKING] EDELENYI LAURA ANNA MENINGGAL DUNIA #SHORTS
2021-12-14[BREAKING] HAJI LULUNG MENINGGAL DUNIA SETELAH DIRAWAT KARENA PENYAKIT JANTUNG
2021-12-14[BREAKING] GEMPA M 7,5 DI NTT, 4 DAERAH WASPADA POTENSI TSUNAMI
2021-12-13IKUTI LUHUT, ANIES BASWEDAN BATALKAN PPKM LEVEL 3 DI JAKARTA
2021-12-13OMICRON TINGKATKAN KASUS COVID-19 DI INGGRIS, VAKSINASI TAK EFEKTIF
2021-12-12DITANGKAP KARENA NARKOBA, POLISI : ARTIS BJ BUKAN BEN JOSHUA
2021-12-11NGAMBEK DIEMBARGO, PM KAMBOJA : HANCURKAN SEMUA SENJATA BUATAN AS!
2021-12-10Jusuf Kalla Hingga Ridwan Kamil Ikut Salatkan Almarhum Mang Oded
2021-12-10SOAL ATURAN LIBUR NATARU, DKI JAKARTA MASIH TUNGGU PEMERINTAH PUSAT
2021-12-10BELAJAR TOLERANSI LINTAS AGAMA DI KOTA BANDUNG BERSAMA ODED M. DANIAL
2021-12-10[BREAKING] WALI KOTA BANDUNG ODED M DANIAL MENINGGAL DUNIA
2021-12-10AMAZON TUTUP ALEXA.COM 1 MEI 2022
2021-12-09PELUK ERAT BAYINYA, NOVITA SARI DITEMUKAN TERTIMBUN PASIR GUNUNG SEMERU
2021-12-09CINTA SAMPAI MATI, RANI DAN SUAMI MENINGGAL DI TENGAH ERUPSI
2021-12-09BEJAT! GURU PESANTREN DI BANDUNG PERKOSA 12 SANTRI HINGGA MELAHIRKAN
2021-12-09KETERANGAN POLISI TENTANG PENANGKAPAN JEFF SMITH
2021-12-09EKS PEGAWAI KPK AKAN DILANTIK JADI ASN POLRI HARI INI
2021-12-08BREAKING Pesinetron Jeff Smith Kembali Ditangkap karena Narkoba
2021-12-085 ADAB MENDAKI GUNUNG, JANGAN LANGGAR PANTANGAN #SHORT
2021-12-08AS SEBUT INDONESIA NEGARA DENGAN RISIKO COVID-19 RENDAH ATAU LEVEL 1



Tags:
IDNTimes
WALI KOTA
BANDUNG
ODED M DANIAL
TOLERENSI
LINTAS AGAMA
KEBERAGAMAN