Belum Selesai Api di Padamkan di Lahan Gambut Yang Terbakar di Tembeling

Channel:
Subscribers:
173,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=vo7BXjFIZ88



Duration: 2:18
230 views
1


TRIBUNBINTAN.com,BINTAN-Kebakaran lahan gambut di Kampung Balai Rejo belum selesai di padamkan, kebakaran kembali terjadi di Rt01/Rw01 Kampung Mengkurus Kilometer 41, Desa Teluk Bakau, Kecamatan Gunung Kijang, Bintan.

Dari informasi yang didapatkan Tribun dilokasi, kebakaran terjadi sekitar pukul 12:30WIB.

Api pun masih terlihat besar membakar sebuah lahan tidak jauh dari pemukiman warga di Rt01/Rw01 Kampung Mengkurus Kilometer 41, Desa Teluk Bakau, Kecamatan Gunung Kijang, Bintan.

Pihak damkar juga sudah berada dilokasi kebakaran, api pun sudah mulai dipadamkan.

Namun karena angin yang melanda wilayah sekitar cukup kencang, api pun berkobar sangat besar hingga melahap seluruh pohon-pohon kecil dan langlang kering yang ada dilokasih.

Kabut asap tebal pun kian membumbung tinggi ke udara , yang sebelumnya Bintan telah diselimuti kabut asap kiriman dari Kalimantan, Pekanbaru dan Jambi.

"Dalam insiden kebakaran saat ini satu unit mobil damkar kita turunkan kelokasi untuk memadamkan api,"tutur Kepala UPT Damkar Toapaya yang membawahi Kecamatan Toapaya, Gunung Kijang dan Teluk Bintan,Nurwendi,Minggu (22/9/2019).

Wendi juga menyebutkan, belum mengetahui persis penyebab kebakaran, namun pihaknya masih fokus memadamkan api terlebih dahulu.

"Kalau lahan yang terbakat dekat pemukiman warga,tapi kita belum tau penyebabnya karena apa sampai saat ini,"ungkapnya.

Sementara itu, saat berita ini di turunkan api masih berkobar dilokasi kebakaran. Petugas damkar dan kepolisian juga tampak berhijibau melakukan pemadaman api yang membakar lahan tersebut.(als)

editing wahyu




Other Videos By TribunbatamID


2019-09-23Pilkada 2020, Nasdem Dahulukan kader untuk tingkat Provinsi, Batam dan Lingga
2019-09-23Mati Lampu Saat Pimpinan DPRD Bintan Disumpah, Kepala PN Tanjungpinang: Tetap Sah!
2019-09-23Komentar Ketua DPRD Kota Batam Terkait Aksi Penolakan UU KPK dan RKUHP
2019-09-23Aksi teatrikal pembacaan puisi oleh mahasiswa yang menolak pelemahan KPK
2019-09-23Ungkapan Nuryanto Setelah Dilantik Kembali Menjadi Pimpinan DPRD Kota Batam
2019-09-23DPD PDIP Kepri Akan Buka Penjaringan Bakal Calon Gubernur Kepri
2019-09-23Tak Terima KPK Dilemahkan, Ratusan Mahasiswa Politeknik Batam Datangi Gedung DPRD Kota Batam
2019-09-23Hujan Guyur Kota Batam, Warga Ucap Syukur berharap Asap bisa Hilang
2019-09-23Ini Tanggapan Isdianto Terkait Dorongan Pemeriksaan Dirinya Oleh KPK
2019-09-22Indahnya Ratusan Jong Hiasi Pantai Tanjung Siambang Tanjungpinang
2019-09-22Belum Selesai Api di Padamkan di Lahan Gambut Yang Terbakar di Tembeling
2019-09-22Pringati HUT ke 64 Lalulintas Bhayangkara, Polda Kepri luncurkan Smart SIM dan SP2HP
2019-09-22Pilot Heli Rekrutan Jenderal Prabowo, Kini Jadi Kolektor "Mbahnya Hp" Eropa
2019-09-21Disperindag Hadirkan Inovasi Pengendalian Pasar Dengan Menghadirkan Pasar TPID Kota Batam
2019-09-20Setelah Satu Jam Lebih, Lahan Samping Kantor Kejari Bintan Berhasil di Padamkan Warga
2019-09-20Hutan di Samping Kantor Kejari Bintan Terbakar, Lahan Kering Buat Api Cepat Menjalar
2019-09-20Perda RZWP3K Belum Sah, Reklamasi di Batam Centre Masih Berjalan
2019-09-20Komentar Warga Negara Singapore, Terhadap Tabligh Akbar dan Megahnya Bangunan Masjid
2019-09-20Curhat Nurdin Basirun: Kenapa Saya Dijahati Orang Seperti Ini
2019-09-20Kuasa Hukum Nurdin Basirun Desak KPK Juga Periksa Isdianto
2019-09-20Kuasa Hukum Nurdin Basirun Minta KPK Juga Periksa Isdianto, Gubernur Itu Kerja Tidak Sendirian



Tags:
Lahan Gambut
Kebakaran lahan gambut
Kampung Balai Rejo
Gunung Kijang
Bintan