Perdagangan Anak di Bawah Umur, Dijanjikan Gaji Rp 1 Juta Sebulan Hingga Layani Pria Hidung Belang

Subscribers:
1,690,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=zyBlggISY2U



Duration: 3:12
1,708 views
16


Laporan Wartawan TribunJakarta.com, Ega Alfreda

TRIBUN-VIDEO.COM, TANGERANG - Komplotan makelar perdagangan anak-anak di bawah umur yang beraksi di Tangerang mengiming-imingi gaji perbulan yang nominalnya tidak wajar.

Keempat tersangka tersebut adalah BE (39) berjenis kelamin wanita, RY (29), DH (21), dan D (37) yang semua diamankan di kawasan Kota Tangerang.

Kapolres Metro Tangerang Kota, Kombes Pol Sugeng Hariyanto mengatakan keempatnya menjanjikan uang bulanan kepada korbannya yang rata-rata di bawah umur untuk dikirim ke Batam.

Namun, nominalnya sangat tidak wajar yakni sekira Rp 1.050.000 perbulannya.

"Belasan korban ini dijanjikan upah di Batam sebesar Rp 1.050.000. Itu perbulan ya dikasihnya bersih. Katanya belum sama uang tips juga," jelas Sugeng di Mapolrestro Tangerang Kota, Rabu (18/3/2020).

Di batam, para korban dijanjikan untuk bekerja sebagai asisten rumah tangga (ART), pelayan di sebuah kedai kopi, pramusaji, baby sitter, hingga Tenaga Kerja Wanita (TKW).

Namun nyatanya, lanjut Sugeng, para korban yang rata-rata anak di bawah umur tersebut berlalukan tidak seronoh sampai disuruh memenuhi birahi pria hidung belang di Batam.

"Namun nyatanya di sana (Batam) korban ini diminta untuk melayani pria hidung belang juga dengan upah tambahan. Mendengar berita itu makanya salah satu orang tua korban melaporkan ke kami," terang Sugeng.




Other Videos By TribunJakarta Official


2020-03-19Gugus Tugas Covid 19 Tangsel Umumkan ODP, PDP dan Positif, Data Berbeda dengan Banten
2020-03-19Beredar Video Petugas Commuter Line Salah Pemakaian Thermal Gun pada Calon Penumpang
2020-03-19Pasien Positif Corona Asal Wonogiri Meninggal Dunia, Dirawat di RSUD Moewardi Solo
2020-03-19Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi Sebut 9 Warganya Positif Terinfeksi Covid-19
2020-03-19Deteksi Wabah Corona, Jokowi Perintahkan Gelar Rapid Test Covid-19 Massal
2020-03-19Dipulangkan Rumah Sakit, Pasien Diduga Terpapar Corona Menginap di Hotel karena Ditolak Warga
2020-03-19Pakar Komunikasi sebut Lebih Baik Menerapkan Social Lockdown untuk Hadapi Covid 19
2020-03-19Juergen Klopp Beri Respons soal Liverpool yang Terancam Gagal Juara Premiere League
2020-03-19Ketua MPR Sampaikan Social Distancing Efektif Cegah Penularan Virus Corona
2020-03-18Ahmad Riza Patria dan Nurmansjah Lubis Ditetapkan untuk Melenggang ke Pemilihan Wagub DKI
2020-03-18Perdagangan Anak di Bawah Umur, Dijanjikan Gaji Rp 1 Juta Sebulan Hingga Layani Pria Hidung Belang
2020-03-18Ogah Patungan Beli Miras, Pengamen Tusuk Temannya Hingga Tewas
2020-03-18Ditangkap Polisi, Penyebar Video Hoaks Corona PGC Menangis
2020-03-18Cegah Corona, Pasar Senen Disemprot Cairan Disinfektan
2020-03-18Pedagang Nasi Bebek Nekat Curi Ponsel dan Dompet Teman, Aksinya Berujung Penusukan
2020-03-18Satu Warga Tangsel Meninggal karena Covid-19, Wali Kota Airin Langsung Bentuk Gugus Tugas
2020-03-18Pebasket NBA Kevin Durant Terinfeksi Corona, Langkah Brooklyn Nets Mengatasinya
2020-03-18Kepala BNPB Doni Monardo: Hentikan Semua Perdebatan Tentang Wabah Virus Corona
2020-03-18Gubernur Anies Baswedan Pastikan Penanganan Virus Corona di DKI Berkoordinasi dengan Pusat
2020-03-18Hotman Paris akan Kurung Diri selama 14 hari dan Imbau Masyarakat untuk Tak Keluar Rumah
2020-03-18Rumah Sakit Umum Tangerang Selatan Batasi Pembesuk Hanya Satu Orang



Tags:
TRIBUNJAKARTA
Tribunnews
Tribun-Video
Jakarta
Jabodetabek
Perdagangan Anak
di Bawah Umur
Dijanjikan Gaji
Rp 1 Juta
Sebulan
Hingga Layani
Pria Hidung Belang